Ini 3 Negara yang Melegalkan Pernikahan Sedarah

Rabu, 27 April 2022 - 12:37 WIB
loading...
Ini 3 Negara yang Melegalkan...
Ilustrasi
A A A
JAKARTA - Sejumlah negara yang melegalkan pernikahan sedarah memiliki aturan dan hukum tersendiri. Salah satu sebabnya lantaran negara tersebut rata-rata memiliki sedikit populasi.

Indonesia yang memiliki populasi ratusan juta penduduk tentunya tidak melegalkan pernikahan sedarah. Namun bukan hanya itu, dari segi hukum agama dan kesehatan, pernikahan sedarah memiliki dampak yang buruk.



Dilansir dari hellosehat, Perkawinan sedarah alias incest adalah sistem perkawinan antar dua individu yang terkait erat secara genetik atau garis keluarga, di mana kedua individu yang terlibat dalam perkawinan ini membawa alel yang berasal dari satu nenek moyang.

Artinya, DNA yang dihasilkan tidak bervariasi dan berdampak buruk bagi kesehatan, termasuk peluang mendapatkan penyakit genetik langka—albinisme, fibrosis sistik, hemofilia, dan sebagainya.

Namun, di sejumlah negara yang rata-rata memiliki populasi sedikit memperbolehkan pernikahan sedarah dengan aturan masing-masing. Berikut negara yang melegalkan pernikahan sedarah, seperti dikutip worldpopulationreview:



1. Luksemburg
Luksemburg adalah salah satu negara terkecil di Eropa yang memiliki luas sekitar 2.586 km² dengan jumlah populasi sebanyak 642,371. Luksemburg merupakan negara yang melegalkan pernikahan sedarah dan tidak ada undang-undang yang melarang kerabat melakukan hubungan seksual.

2. Latvia
Latvia adalah sebuah negara di kawasan Baltik, Eropa Utara. Latvia berbatasan dengan Estonia di utara, dengan Lithuania di selatan, dengan Rusia di timur, dengan Belarus di tenggara, dan berbagi perbatasan bahari dengan Swedia di barat. Dengan populasi yang hanya berjumlah 1.848.837, Latvia menjadi negara yang melegalkan pernikahan sedarah.



3. Amerika Serikat
Di Amerika Serikat, undang-undang yang berkaitan dengan inses bervariasi dari satu negara bagian ke negara bagian lainnya. Semua negara bagian memiliki undang-undang yang membuat inses ilegal tetapi dengan berbagai macam pengecualian dan/atau hukuman.

Misalnya, Rhode Island melarang pernikahan inses tetapi tidak memiliki undang-undang yang melarang inses secara umum. Sementara New Jersey menoleransi inses asalkan peserta berusia minimal 12 tahun.
(esn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
Hamas Senang Trump Cabut...
Hamas Senang Trump Cabut Rencana AS Usir Warga Gaza
Ukraina Kehabisan Rudal...
Ukraina Kehabisan Rudal ATACMS Amerika untuk Melawan Rusia
Donald Trump: Tidak...
Donald Trump: Tidak Ada yang Mengusir Rakyat Palestina dari Gaza
Ukraina Setuju Gencatan...
Ukraina Setuju Gencatan Senjata 30 Hari, Ini Respons Rusia
7 Fakta Donald Trump...
7 Fakta Donald Trump Memecat Tentara Transgender AS, dari 12.000 Prajurit LGBT hingga Bumerang Kepalsuan
7 Negara yang Berebut...
7 Negara yang Berebut Kekuasaan di Arktik, Rusia Jadi Jagoannya
Profil Linda McMahon,...
Profil Linda McMahon, Menteri Pendidikan AS Era Trump yang Pecat 50 Persen Pegawainya
Profil Mahmoud Khalil,...
Profil Mahmoud Khalil, Aktivis Muslim AS yang Ditangkap karena Menentang Kebijakan Donald Trump
Rekomendasi
Mobil Dinas Dipakai...
Mobil Dinas Dipakai Mudik Lebaran, Ini Sanksinya
PSI Yakin Ada Alasan...
PSI Yakin Ada Alasan Kuat di Balik Penundaan Pengangkatan CPNS dan PPPK
Kisah Hikmah : Nilai...
Kisah Hikmah : Nilai Umur Manusia di Bulan Ramadan
Berita Terkini
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
14 menit yang lalu
Bosnia Buru Presiden,...
Bosnia Buru Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Parlemen Republika Srpska
53 menit yang lalu
Penjualan Mobil Anjlok,...
Penjualan Mobil Anjlok, Volkswagen akan Produksi Senjata dan Peralatan Militer
1 jam yang lalu
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
2 jam yang lalu
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 jam yang lalu
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
3 jam yang lalu
Infografis
5 Anggota NATO Terlemah...
5 Anggota NATO Terlemah di 2025, Ada Negara Paling Aman di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved