Iran Makin Dekat Peroleh Bom Nuklir, PM Israel dan Netanyahu Saling Menyalahkan

Kamis, 15 Juli 2021 - 14:26 WIB
loading...
Iran Makin Dekat Peroleh...
Perdana Menteri Israel Naftali Bennett (kanan) saat bersalaman dengan pemimpin oposisi, Benjamin Netanyahu. Foto/REUTERS
A A A
TEL AVIV - Perdana Menteri (PM) Israel Naftali Bennett dan pemimpin oposisi Benjamin Netanyahu berdebat tentang siapa yang harus disalahkan atas kemajuan program nuklir Iran . Program nuklir Teheran semakin maju dan mendekati kemampuan untuk memperoleh bom atom.

Dalam sebuah kolom opini di Israel Hayom, Netanyahu mengulangi kritiknya terhadap Menteri Luar Negeri Yair Lapid karena menyetujui apa yang dia sebut "tidak ada kejutan" dengan Amerika Serikat (AS) dalam hal melawan ancaman Iran.



“Apa yang akan terjadi jika dan kapan AS akan kembali ke perjanjian nuklir? Apakah ada yang berpikir itu akan menyetujui tindakan militer Israel yang akan membahayakan perjanjian?” tulis Netanyahu.

Pemimpin oposisi mengatakan "teman-temannya" di AS menyatakan keprihatinan bahwa suara Israel tidak terdengar di Amerika yang menentang kesepakatan nuklir Iran.

"Jawabannya sederhana. Pemerintah yang menyerah mengatakan dengan jelas; 'Kami akan menyelesaikan masalah dengan AS di balik pintu tertutup',” lanjut tulisan Netanyahu.

"Alih-alih berbicara dengan suara keras dan jelas untuk meminta opini publik Amerika yang mendukung Israel dan menentang kembalinya kesepakatan nuklir, pemerintah saat ini tidak melakukan apa-apa.”

Sementara itu, seorang sumber di Kantor Perdana Menteri (PMO) Naftali Bennett mengatakan: "Netanyahu adalah perdana menteri selama 12 tahun, hingga sebulan yang lalu, dan pengabaiannya adalah apa yang memungkinkan Iran mencapai titik paling maju dalam program nuklirnya."

Pekan lalu, Iran mengatakan kepada Badan Energi Atom Internasional (IAEA) bahwa pihaknya telah mengambil langkah untuk memproduksi logam uranium yang diperkaya hingga 20%, untuk digunakan sebagai bahan bakar reaktor. Ini membawa proyek nuklir Iran ke tahap yang lebih maju daripada yang diketahui, yang telah dicapai oleh negara mana pun tanpa senjata nuklir.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Meski Digaji Rp37 Juta,...
Meski Digaji Rp37 Juta, Tentara Israel Mengaku Dieksploitasi dan Risikonya Sangat Berat
3 Fakta Ledakan Pelabuhan...
3 Fakta Ledakan Pelabuhan Iran yang Menggemparkan, Benarkah Ada Keterlibatan Israel?
Ledakan Dahsyat Pelabuhan...
Ledakan Dahsyat Pelabuhan Iran Tewaskan 40 Orang dan 1.242 Luka, Ini Respons Khamenei
Presiden Palestina Mahmoud...
Presiden Palestina Mahmoud Abbas Tunjuk Calon Penggantinya setelah Berkuasa 21 Tahun
Gulingkan Assad, Ahmed...
Gulingkan Assad, Ahmed al-Sharaa Ingin Suriah Normalisasi Hubungan dengan Israel
Ledakan Dahsyat Guncang...
Ledakan Dahsyat Guncang Pelabuhan Iran, 14 Orang Tewas, Lebih dari 750 Luka
Houthi Klaim Rudal Hipersoniknya...
Houthi Klaim Rudal Hipersoniknya Serang Pangkalan Jet Tempur Siluman F-35 Israel
Mengenal Genevieve Jeanningros,...
Mengenal Genevieve Jeanningros, Biarawati yang Terobos Protokol Vatikan Demi Melihat Jenazah Paus
Susah Payah Diselamatkan,...
Susah Payah Diselamatkan, Pendaki Ini Balik Lagi ke Gunung Fuji gegara Ponselnya Ketinggalan
Rekomendasi
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Selasa 29 April 2025!
Jazuli Ingatkan Kader...
Jazuli Ingatkan Kader PKS Jangan Ada yang Merasa Masih Oposisi
Banyak Inovasi Pelayanan,...
Banyak Inovasi Pelayanan, Kapolresta Sidoarjo Christian Tobing Raih PWI Jatim Award
Berita Terkini
Pakistan Klaim Serangan...
Pakistan Klaim Serangan Militer India Segera Terjadi
11 menit yang lalu
Wapres AS JD Vance:...
Wapres AS JD Vance: Ukraina Tak Akan Menang Perang Melawan Rusia!
38 menit yang lalu
Siapa Rami Makhlouf?...
Siapa Rami Makhlouf? Pengusaha yang Membentuk 150.00 Pasukan Elite dan Menyebut Bashar Al Assad sebagai Singa Palsu
3 jam yang lalu
Siapa Yunice Abbas?...
Siapa Yunice Abbas? Kakek Perampok yang Menodong Senjata dan Merampok Kim Kardashian tapi Tak Tahu Siapa Korbannya
4 jam yang lalu
Mengapa Hamas Menolak...
Mengapa Hamas Menolak Penunjukkan Hussein al-Sheikh sebagai Pengganti Mahmoud Abbas?
5 jam yang lalu
Kenapa Rusia Tidak Datang...
Kenapa Rusia Tidak Datang ke Pemakaman Paus Fransiskus?
6 jam yang lalu
Infografis
Militer Israel dan Hizbullah...
Militer Israel dan Hizbullah Lebanon kembali Saling Serang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved