Kapal Perangnya Kerap Transit di Selat Taiwan, China Cap AS Pembuat Onar

Rabu, 23 Juni 2021 - 16:00 WIB
loading...
A A A


Angkatan Laut AS telah melakukan transit melalui Selat Taiwan setiap bulan atau lebih.

USS Curtis Wilbur juga melintasi selat itu sebulan yang lalu, mendorong China untuk menuduh Washington mengancam perdamaian dan stabilitas di kawasan itu.

Di tempat lain di Asia Pasifik, angkatan laut AS dan Singapura bergabung bersama di Guam untuk pelatihan maritim tingkat lanjut.

Dalam sebuah pernyataan, Armada Pasifik AS mengatakan latihan dua tahunan itu - yang dijuluki Pacific Griffin 2021 - dimulai pada 21 Juni dan akan berlanjut hingga 7 Juli.

Latihan dua minggu itu mencakup kegiatan darat dan laut, seperti operasi khusus maritim dan pelatihan kontraterorisme maritim, latihan pertahanan anti-udara, dan operasi perang anti-kapal selam.
(ian)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1231 seconds (0.1#10.140)