Hanya Mati Suri, ISIS akan Kembali dengan Penuh Dendam di Irak

Senin, 19 April 2021 - 04:00 WIB
loading...
Hanya Mati Suri, ISIS...
Ilustrasi
A A A
BAGHDAD - ISIS kembali dengan pembalasan di Irak , dengan serangan harian terhadap warga sipil dan pasukan keamanan. Hal itu diungkap pemimpin pasukan Kurdi Irak atau Peshmerga, Sirwan Barzani.

Menurut Barzani, ISIS menabur kerusuhan di utara negara itu, memicu persaingan sektarian sementara didorong oleh ideologi yang tidak hilang, meskipun kelompok itu mengalami kekalahan dalam beberapa tahun terakhir.



Dia menguraikan, kompleksitas pertempuran melawan musuh terdesentralisasi yang menggunakan taktik gerilya dan menyatu dengan penduduk sipil.

“Masih ada persaingan sektarian dan ideologi ISIS ekstrimis masih ada. Bahkan ketika ISIS dikalahkan oleh kekuatan militer, tidak semuanya terbunuh,” katanya.

"Banyak dari mereka yang mencukur jenggot dan menjadi warga sipil, menunggu kesempatan untuk bergabung dengan ISIS," sambungnya, seperti dilansir Al Arabiya.



Pergeseran kelompok tersebut, jelasnya, dari mengendalikan kota dan wilayah yang luas ke memerangi pemberontakan dari tempat persembunyian terpencil, belum menunjukan ancaman sepenuhnya. Namun, Barzani yakin, ISIS ingin kembali dengan kekuatan penuh.

"ISIS akan kembali dengan sepenuh hati, mereka bertekad untuk kembali dengan kuat. Tapi, mungkin sulit bagi mereka untuk mendapatkan kembali status mereka sebelumnya ketika mereka memiliki ISIS dengan Mosul sebagai ibukotanya," ungkapnya.

“Ini pasti akan sulit untuk dicapai, tetapi mereka akan kembali menimbulkan keresahan dan ketidakstabilan dan menyebabkan masalah bagi aparat keamanan, pasukan tentara, dan seluruh pasukan Peshmerga," jelasnya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Para Pemimpin Timur...
Para Pemimpin Timur Tengah Ungkap Duka Mendalam atas Wafatnya Paus Fransiskus
AS Mulai Tarik Pasukan...
AS Mulai Tarik Pasukan dari Pangkalan Utama di Dekat Ladang Gas Terbesar Suriah
9 Istri Para Pemimpin...
9 Istri Para Pemimpin Timur Tengah: Seperti Apa Penampilan Mereka dan Siapa Saja?
Diancam Trump, Milisi...
Diancam Trump, Milisi yang didukung Iran di Irak Siap Lucuti Senjata
Siapa Abdullah Al Sabah?...
Siapa Abdullah Al Sabah? PM Kuwait yang Sempat Dituduh Masuk Kristen
Siapa Haitham bin Tariq?...
Siapa Haitham bin Tariq? Raja Oman yang Ubah Konstitusi demi Naikkan Jabatan Putranya
Idul Fitri Minggu atau...
Idul Fitri Minggu atau Senin? Mahkamah Agung Arab Saudi Minta Umat Islam Lihat Hilal pada Sabtu
Gempa M 6,2 Guncang...
Gempa M 6,2 Guncang Istanbul, Orang-Orang Berlarian Keluar Gedung
Biodata Haitham bin...
Biodata Haitham bin Tariq: Sultan Oman, Diplomat Ulung Lulusan Oxford
Rekomendasi
Genjot Transformasi...
Genjot Transformasi Digital, Anak Usaha Raksasa Telekomunikasi Jerman Perluas Pasar di RI
MUI Jakut Dukung Polisi...
MUI Jakut Dukung Polisi Jaga Kamtibmas di Wilayah Pelabuhan Tanjung Priok
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
Berita Terkini
Terungkap! Sheikh Zayed...
Terungkap! Sheikh Zayed Pernah Ragukan AS Akan Lindungi Pemimpin Arab saat Krisis
5 jam yang lalu
Vietnam Hendak Beli...
Vietnam Hendak Beli 24 Jet Tempur F-16 AS, Hubungan dengan Rusia Bisa Tamat dan China Bakal Marah
6 jam yang lalu
Mesir Hancurkan Masjid...
Mesir Hancurkan Masjid Mahmoud Pasha Al-Falaky yang Bersejarah di Kairo, Picu Kecaman
9 jam yang lalu
3 Langkah Rusia untuk...
3 Langkah Rusia untuk Merebut Crimea dari Ukraina, Apa Saja?
10 jam yang lalu
Mahmoud Abbas Minta...
Mahmoud Abbas Minta Hamas Serahkan Gaza dan Senjata kepada Otoritas Palestina, Serta Lepaskan Sandera Israel
11 jam yang lalu
Ini Ivan Vladimirovich,...
Ini Ivan Vladimirovich, Bocah 10 Tahun Diduga Anak Rahasia Putin dan Si Cantik Alina Kabaeva
11 jam yang lalu
Infografis
5 Negara dengan Umat...
5 Negara dengan Umat Islam Terbanyak di Dunia Tahun 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved