Jejak 10 Pemimpin Dunia ‘Jinakkan’ Lawan Politik

Minggu, 22 November 2020 - 06:29 WIB
loading...
Jejak 10 Pemimpin Dunia...
Banyak cara dilakukan seorang pemimpin di sebuah negara untuk mengalahkan lawan politiknya. Foto/dok
A A A
BANYAK cara dilakukan seorang pemimpin di sebuah negara untuk mengalahkan lawan politiknya. Cara-
cara itu ada yang demokratis dan moderat tetapi ada juga melalui cara-cara represif yang dalam konteks tertentu bisa diartikan sebagai bentuk pembungkaman terhadap lawan politik ataupun para pengkritik.

Salah satu cara mengalahkan lawan politik adalah dengan memenjarakan lawan politik. Berikut sejumlah pemimpin dunia yang ‘menjinakkan’ lawan politik atau pengkritiknya.

1. Presiden Rusia Vladimir Putin (Mei 2000-sekarang)

Jejak 10 Pemimpin Dunia ‘Jinakkan’ Lawan Politik


Lawan politik/pengkritik yang diduga dipenjarakan : Mikhail Kodorkovsky (eks taipan minyak dan pendukung Oposisi)

Kodorkovsky adalah salah satu orang terkaya Rusia sebelum dirinya dipenjara selama lebih dari 10 tahun atas tuduhan penggelapan pajak dan penipuan, yang menurutnya bermotif politik. Kodorkovsky mendukung oposisi liberal terhadap Putin dan menerbitkan surat kabar Moskovskiye Novosti, dengan seorang jurnalis terkenal yang mengkritik staf Putin. (Baca: Strategi Tipu Muslihat yang Berhasil Memenangkan 8 Peperangan Besar)

Pejabat AS menuduh Putin menyalahgunakan sistem hukum melalui "penuntutan selektif" terhadap individu-individu seperti Kodorkovsky. Putin memaafkan Kodorkovsky pada Desember 2013, sebuah langkah yang oleh pemimpin oposisi dianggap sebagai aksi publisitas yang mungkin dilakukan menjelang Olimpiade Musim Dingin Sochi.

2. Pemimpin Tertinggi Iran Ali Khamenei (Presiden periode 1981-1989)

Jejak 10 Pemimpin Dunia ‘Jinakkan’ Lawan Politik


Lawan politik/pengkritik yang diduga dipenjarakan : Mehdi Karroubi dan Mir Hossein Mousavi, calon presiden pemilu 2009, bersama istri masing-masing. Keduanya ditempatkan di tahanan rumah karena mempersoalkan hasil pemilihan
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Putin Berulang Kali...
Putin Berulang Kali Mengibuli Banyak Presiden AS, Korban Terbarunya Adalah Trump
Putin Klaim Rusia Rebut...
Putin Klaim Rusia Rebut Kembali Kursk dari Tentara Ukraina
Trump Tegur Putin usai...
Trump Tegur Putin usai Rudal Rusia Tewaskan 12 Warga Ukraina: 'Vladimir, Stop!'
Ini Ivan Vladimirovich,...
Ini Ivan Vladimirovich, Bocah 10 Tahun Diduga Anak Rahasia Putin dan Si Cantik Alina Kabaeva
Putin akan Gelar Pertemuan...
Putin akan Gelar Pertemuan Puncak Khusus Rusia-Arab Tahun Ini
Putin Tiba-tiba Bersedia...
Putin Tiba-tiba Bersedia Berunding dengan Ukraina, Ada Apa?
Rusia Pukul Mundur Serangan...
Rusia Pukul Mundur Serangan Ukraina di Tengah Gencatan Senjata Paskah
Ketegangan Memuncak,...
Ketegangan Memuncak, Menteri Pakistan Ancam Serangan Nuklir ke India
Menhan Sjafrie Sjamsoeddin...
Menhan Sjafrie Sjamsoeddin Akan Hadiri Parade Victory Day di Rusia
Rekomendasi
Profil Letkol Eka Wira...
Profil Letkol Eka Wira Dharmawan, Prajurit Kopassus yang Punya Julukan King of Sparko
Sentuhan Magis Kluivert:...
Sentuhan Magis Kluivert: Pelupessy Terpikat Kerendahan Hati Sang Nakhoda Garuda
China Memperketat Aturan...
China Memperketat Aturan Baterai Kendaraan Listrik untuk Kurangi Risiko Kebakaran
Berita Terkini
Kim Jong-un Janji Bangun...
Kim Jong-un Janji Bangun Monumen bagi Tentaranya yang Gugur di Perang Rusia
21 menit yang lalu
Daftar 9 Salon Pengganti...
Daftar 9 Salon Pengganti Paus Fransiskus, Salah Satunya Kardinal yang Berulang Kali Mengungjungi Gaza
1 jam yang lalu
Bocah Ini Habiskan Uang...
Bocah Ini Habiskan Uang Jajan Bulanan Rp6,4 Juta untuk Pijat Senang, Ayahnya Lapor Polisi
1 jam yang lalu
Dampak Perang Dagang:...
Dampak Perang Dagang: Canton Fair Sepi, Industri Ekspor China Terguncang
2 jam yang lalu
Takut Diserang Rusia,...
Takut Diserang Rusia, Finlandia Bangun Rel Kereta Perang Senilai Rp382 Miliar
2 jam yang lalu
3 Fakta Ledakan Pelabuhan...
3 Fakta Ledakan Pelabuhan Iran yang Menggemparkan, Benarkah Ada Keterlibatan Israel?
2 jam yang lalu
Infografis
Amerika Serikat Unjuk...
Amerika Serikat Unjuk Kekuatan Nuklir di Tengah Ketegangan Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved