Banjir Bandang Mengerikan Tewaskan 158 Orang di Spanyol, Pemerintah Dikecam karena Lamban
loading...
A
A
A
"Saya dekat dengan mereka di saat bencana ini," katanya dalam sebuah video yang diunggah di X.
Kelompok penelitian Climate Central mengatakan dalam sebuah laporan pada hari Kamis bahwa sistem tekanan rendah di balik banjir Spanyol telah memanfaatkan "sungai atmosfer" yang membawa kelebihan air dari daerah tropis Atlantik yang luar biasa hangat.
Menurut Climate Shift Index: Ocean, perubahan iklim yang disebabkan oleh manusia telah meningkatkan kemungkinan terjadinya suhu permukaan laut yang tinggi setidaknya 50 hingga 300 kali lipat.
Kelompok penelitian Climate Central mengatakan dalam sebuah laporan pada hari Kamis bahwa sistem tekanan rendah di balik banjir Spanyol telah memanfaatkan "sungai atmosfer" yang membawa kelebihan air dari daerah tropis Atlantik yang luar biasa hangat.
Menurut Climate Shift Index: Ocean, perubahan iklim yang disebabkan oleh manusia telah meningkatkan kemungkinan terjadinya suhu permukaan laut yang tinggi setidaknya 50 hingga 300 kali lipat.
(mas)