Perbandingan Rudal Korea Utara Vs China, Siapa yang Lebih Ganas?

Selasa, 01 Agustus 2023 - 11:47 WIB
loading...
Perbandingan Rudal Korea...
Korea Utara memiliki banyak misil berteknologi canggih yang ditakuti Korea Selatan dan aliansinya. Foto/Reuters
A A A
BEIJING - Membahas perbandingan rudal Korea Utara dan China merupakan suatu hal yang menarik. Pasalnya kedua negara tersebut kerap memberikan ketegangan di kawasan Asia Timur.

Korea Utara merupakan negara yang lebih banyak menembakkan rudal dalam setahun dan bakal meningkatkan produksinya pada tahun 2023 ini. Di sisi lain, China juga memiliki lebih banyak pengalaman dan kemampuan dalam menguji dan menyebarkan rudalnya. Lantas, siapa yang paling kuat rudalnya ? Simak penjelasan berikut ini.


Perbandingan Rudal Korea Utara Vs China

- Korea Utara

Sejak memfokuskan diri menjadi negara yang memproduksi banyak rudal, Korea Utara telah memiliki beberapa kategori berdasarkan jangkauan, Jenis dan Kemampuannya. Rudal-rudal tersebut telah dibekali dengan teknologi yang sangat canggih.

1. Rudal Balistik Antarbenua (ICBM)

Korea Utara memiliki beberapa jenis ICBM, seperti Hwasong-17 dan Hwasong-18 yang baru diuji pada akhir 2022, yang diyakini memiliki jangkauan 15.000 km atau lebih. Korea Utara juga memiliki Hwasong-15, yang memiliki jangkauan 13.000 km, Hwasong-14, yang memiliki jangkauan 8.000 km, dan KN-08 atau Hwasong-13, yang memiliki jangkauan 12.000 km.

2. Rudal balistik jarak menengah (MRBM) dan jarak pendek (SRBM)

Rudal ini diketahui dapat menjangkau wilayah yang lebih dekat, yaitu Korea Selatan dan Jepang. Korea Utara memiliki sekitar 600 MRBM dan SRBM, seperti Hwasong-12, yang memiliki jangkauan 4.500 km, Nodong, yang memiliki jangkauan 1.300 km, dan Scud, yang memiliki jangkauan 300-700 km.

3. Rudal Jelajah

Selanjutnya ada rudal jelajah. Rudal ini dapat terbang di ketinggian rendah dan mengikuti kontur permukaan bumi, sehingga lebih sulit dideteksi oleh radar.

Diketahui, Korea Utara hingga saat ini telah memiliki sekitar 200 rudal jelajah darat-ke-darat (LACM), seperti KN-09 atau KN-19, yang memiliki jangkauan 200 km. Pada Maret 2021, Korea Utara juga menguji rudal jelajah jarak jauh baru, yang mampu menghantam sebagian besar Jepang dengan jangkauan 1.500 km
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
Ciptakan 22 Karyawan...
Ciptakan 22 Karyawan Palsu, Manajer HRD Ini Korupsi Rp36,2 Miliar
Jakarta Masuk Puncak...
Jakarta Masuk Puncak Daftar Kota Dunia yang Akan Hadapi Banjir Dahsyat
3 Kebijakan Xi Jinping...
3 Kebijakan Xi Jinping yang Ramah bagi Umat Muslim di China, Salah Satunya Memperkenalkan Sinofikasi Islam
Perang Dagang Memanas,...
Perang Dagang Memanas, Trump akan Kunjungi China Bulan Depan
8 Negara Pemilik Mineral...
8 Negara Pemilik Mineral Tanah Langka Terbesar di Dunia, Harta Karun yang Diincar AS
Korea Utara Tembakkan...
Korea Utara Tembakkan Beberapa Rudal, Marah dengan Latihan Perang AS-Korsel
Sri Lanka di Bawah Bayang-Bayang...
Sri Lanka di Bawah Bayang-Bayang Kebijakan Asimilasi Etnis China
Musuh-musuh utama AS...
Musuh-musuh utama AS dan NATO Gelar Latihan Perang
Rekomendasi
Ketika Prabowo Cari...
Ketika Prabowo Cari Jaksa Agung: Nggak Hadir Ya, Lagi Ngejar-ngejar Orang
PSI Yakin Ada Alasan...
PSI Yakin Ada Alasan Kuat di Balik Penundaan Pengangkatan CPNS dan PPPK
Mobil Dinas Dipakai...
Mobil Dinas Dipakai Mudik Lebaran, Ini Sanksinya
Berita Terkini
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
27 menit yang lalu
Bosnia Buru Presiden,...
Bosnia Buru Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Parlemen Republika Srpska
1 jam yang lalu
Penjualan Mobil Anjlok,...
Penjualan Mobil Anjlok, Volkswagen akan Produksi Senjata dan Peralatan Militer
2 jam yang lalu
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
2 jam yang lalu
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 jam yang lalu
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
4 jam yang lalu
Infografis
Pasukan Korea Utara...
Pasukan Korea Utara Kembali ke Garis Depan Perang Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved