Bandar Narkoba Terkaya Sepanjang Sejarah, Nomor 2 Punya 27 Pesawat Boeing 727

Jum'at, 13 Mei 2022 - 14:53 WIB
Amado Carrillo Fuentes adalah gembong narkoba Meksiko yang mengambil alih Kartel Juarez usai membunuh mantan pemimpinnya, Rafael Aguilar Guajardo.



Ia diperkirakan mempunyai kekayaan yang mencapai USD25 miliar. Fuentes dikenal sebagai "penguasa langit".

Hal ini lantaran ia mempunyai 27 jet Boeing 727 yang terbang secara teratur ke Amerika Serikat membawa kokain.

Ketika pemerintah berusaha menangkapnya, ia memilih melakukan operasi plastik di wajahnya guna mengubah penampilannya. Fuentes tewas setelah menjalani operasi plastik pada 1997.

3. Dawood Ibrahim Kaskar

Kekayaan Dawood Ibrahim Kaskar mencapai USD6,7 miliar. Diketahui, Kaskar mendirikan D-Company, sindikat terorgarnisir di India pada 1970.



Kerajaan kriminal yang didirikannya ini menyebar dari Asia, Afrika hingga ke Eropa. Pada 2011, ia menempati posisi ketiga sebagai burunan paling dicari FBI (Biro Investigasi Federal Amerika Serikat).

Kaskar diduga melakukan perdagangan narkoba, pembunuhan, pemerasan, hingga terorisme.
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More