Rusia Masih Bombardir Pinggiran Kyiv, Ukraina Geram

Kamis, 31 Maret 2022 - 08:11 WIB
Orang-orang Ukraina yang dievakuasi berbicara tentang penembakan besar-besaran di utara Irpin dan peluru-peluru mendarat di sana.

Ukraina dan para pemimpin Barat telah memperingatkan bahwa isyarat perdamaian Moskow yang tampak pada pembicaraan Selasa di Istanbul adalah kedok untuk mengatur kembali pasukan yang gagal merebut Kyiv.

Rusia mengatakan pada hari Rabu bahwa pasukannya telah mencapai tujuan mereka di dekat Kyiv dan Chernihiv dan berkumpul kembali untuk fokus pada "pembebasan" wilayah Donbass timur yang memisahkan diri dari Ukraina.

Pentagon mengatakan bahwa Rusia telah mulai memposisikan ulang di bawah seperlima dari pasukannya yang ditempatkan di sekitar Kyiv, tetapi memperingatkan Moskow diyakini akan mereparasi dan memasok mereka untuk penempatan kembali.
(min)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More