Erdogan Naikkan Upah Minimum Pekerja Turki Lebih dari 50 Persen
Sabtu, 18 Desember 2021 - 01:56 WIB
Dia juga mencatat bahwa upah minimum yang baru masih di bawah indikator biaya hidup penting lainnya yang telah dikemukakan oleh kelompok buruh.
Upah minimum pekerja Turki bervariasi sesuai dengan status dan jumlah tanggungan.
Konfederasi Serikat Buruh Turki pekan lalu mengumumkan bahwa ambang batas 4.000 lira adalah "garis merah" mereka untuk upah minimum.
Kementerian Tenaga Kerja dan Jaminan Sosial telah melakukan survei besar-besaran di kalangan buruh dan pengusaha.
Sedikit lebih dari sepertiga responden di kalangan pengusaha menyukai upah minimum yang baru untuk tetap antara 3.500 lira hingga 3.750 lira, sementara 20 persen dari mereka menyarankan upah minimum antara 3.250 lira hingga 3.500 lira.
Lihat Juga: Pertama Kali di Dunia! Drone Bayraktar TB3 Mampu Mampu Lepas Landas dari Kapal Perang Kecil
Upah minimum pekerja Turki bervariasi sesuai dengan status dan jumlah tanggungan.
Konfederasi Serikat Buruh Turki pekan lalu mengumumkan bahwa ambang batas 4.000 lira adalah "garis merah" mereka untuk upah minimum.
Kementerian Tenaga Kerja dan Jaminan Sosial telah melakukan survei besar-besaran di kalangan buruh dan pengusaha.
Sedikit lebih dari sepertiga responden di kalangan pengusaha menyukai upah minimum yang baru untuk tetap antara 3.500 lira hingga 3.750 lira, sementara 20 persen dari mereka menyarankan upah minimum antara 3.250 lira hingga 3.500 lira.
Lihat Juga: Pertama Kali di Dunia! Drone Bayraktar TB3 Mampu Mampu Lepas Landas dari Kapal Perang Kecil
(min)
tulis komentar anda