Perdana Menteri Polandia Tuding Putin Dalang Krisis Migran di Perbatasan

Rabu, 10 November 2021 - 09:00 WIB
Polandia, Lithuania dan Latvia, yang semuanya merupakan bagian dari Uni Eropa, telah melihat lonjakan jumlah orang yang mencoba memasuki negara mereka secara ilegal dari Belarusia dalam beberapa bulan terakhir.

Pada Selasa, Lithuania mengumumkan keadaan darurat di perbatasannya dengan Belarusia, yang akan mulai berlaku pada tengah malam.

Polandia telah melihat kedatangan paling banyak, terutama di sekitar penyeberangan perbatasan utamanya di Kuznica.
(sya)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More