Terungkap, Jet Siluman F-22 AS Senilai Rp1,9 Triliun Jatuh setelah Dicuci

Senin, 02 Agustus 2021 - 14:58 WIB
"Ini dilakukan karena masalah keamanan operasional," kata ACC, tanpa mengatakan apa kekhawatiran tersebut.

Masih menurut ACC, sebuah dewan investigasi keselamatan juga dibentuk untuk menemukan penyebab kecelakaan dan mencegah kecelakaan di masa depan.



The Northwest Florida Daily News pertama kali melaporkan hasil investigasi kecelakaan, serta keputusan untuk tidak membentuk dewan investigasi kecelakaan.

Kecelakaan F-22 adalah yang pertama dari dua kecelakaan pesawat tempur yang hampir terjadi berturut-turut di Pangkalan Angkatan Udara Eglin tahun lalu yang menyebabkan pangkalan itu menghentikan penerbangan sebentar untuk meninjau prosedur keselamatan.

Dalam kecelakaan kedua minggu itu, sebuah jet tempur siluman F-35 jatuh saat mendarat pada 19 Mei 2020. Pilotnya berhasil melontarkan diri.
(min)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More