Agustus, Wisatawan yang Telah Divaksin Bisa Kunjungi Arab Saudi
Jum'at, 30 Juli 2021 - 07:45 WIB
Arab Saudi berhasil melaksanakan kampanye vaksinasi COVID-19 di seluruh wilayahnya untuk semua warga negara dan penduduk, dengan lebih dari 26 juta dosis diberikan sejauh ini. Lebih dari setengah dari semua warga dan penduduk Arab Saudi kini telah menerima suntikan pertama mereka dan satu dari lima telah menerima dua dosis vaksin.
(ian)
Lihat Juga :
tulis komentar anda