5 Fakta Kota Beirut, Ibu Kota Lebanon yang Dijuluki Paris-nya Timur Tengah

Kamis, 18 Juli 2024 - 14:47 WIB



2. Dijuluki Paris-nya Timur Tengah



Beirut ternyata pernah dikenal sebagai Paris dari Timur Tengah. Julukan ini tersemat karena suasana kosmopolitannya.

Gaya Paris terlihat jelas dalam budaya, arsitektur, kuliner, dan gaya hidup Beirut. Belum lagi, warisan sejarahnya juga sebanding dengan pesona historis yang ditunjukkan oleh Ibu Kota Prancis, Paris.

Beirut dulunya memang pernah menjadi koloni Prancis selama Perang Dunia II. Status tersebut mungkin turut berperan dalam jejak pengaruh Prancis di Beirut hingga saat ini.

Namun, kabar baiknya julukan itu membuat Beirut menjadi salah satu kota kosmopolitan ternama dunia. Kota ini juga menjadi tujuan wisata populer bagi turis Eropa serta kaum elite Arab.

3. Namanya Memiliki Sejumlah Arti



Nama Beirut mengandung banyak arti. Misal pada dialek Kanaan, kata ini berarti “air terjun”.

Sementara itu, Beirut juga memiliki arti penting dalam bahasa Ibrani. Beberapa orang mengaitkan etimologinya dengan akar kata “be'erot” yang berarti “terbaik”.

4. Terkenal dengan Cita Rasa Anggurnya

Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More