Peta Israel Raya, Ini Daftar Wilayah dan Negara yang Bakal Masuk Jika Terwujud
Selasa, 25 Juni 2024 - 15:19 WIB
Mengacu pada beberapa pandangan di atas, wilayah dari Israel Raya ini terbilang sangat luas. Namun, ada beberapa pendapat berbeda mengenai cakupan wilayahnya kelak. Berikut di antaranya:
Theodore Herzl ini adalah tokoh pendiri Zionisme. Ia pernah mengungkap konsep Israel Raya yang akan mengklaim wilayah dari Sungai Mesir sampai Sungai Eufrat. Berikut daftarnya:
- Palestina,
- Lebanon Selatan sampai ke Sidon dan Sungai Litani,
- Dataran Tinggi Golan Suriah, Dataran Hauran dan Deraa,
- Jalur Kereta Api Hejaz dari Deraa ke Amman, Yordania serta Teluk Aqaba.
Selain teori dari Theodore Herzl, banyak tokoh Zionis lain yang ikut berpandangan tentang wilayah Israel Raya. Beberapa di antaranya menyebut wilayahnya akan sangat luas.
Israel Raya akan mencakup wilayah lain dari Sungai Nil di Barat hingga Efrat di Timur. Artinya, tak hanya Palestina, kekuasaannya akan mengambil milik negara lain seperti Lebanon, Suriah bagian barat hingga Turki bagian selatan.
1. Menurut Konsep Theodore Herzl
Theodore Herzl ini adalah tokoh pendiri Zionisme. Ia pernah mengungkap konsep Israel Raya yang akan mengklaim wilayah dari Sungai Mesir sampai Sungai Eufrat. Berikut daftarnya:
- Palestina,
- Lebanon Selatan sampai ke Sidon dan Sungai Litani,
- Dataran Tinggi Golan Suriah, Dataran Hauran dan Deraa,
- Jalur Kereta Api Hejaz dari Deraa ke Amman, Yordania serta Teluk Aqaba.
2. Pendapat Tokoh Zionis Lain
Selain teori dari Theodore Herzl, banyak tokoh Zionis lain yang ikut berpandangan tentang wilayah Israel Raya. Beberapa di antaranya menyebut wilayahnya akan sangat luas.
Israel Raya akan mencakup wilayah lain dari Sungai Nil di Barat hingga Efrat di Timur. Artinya, tak hanya Palestina, kekuasaannya akan mengambil milik negara lain seperti Lebanon, Suriah bagian barat hingga Turki bagian selatan.
Lihat Juga :
tulis komentar anda