Kondisi Keamanan Niger Tak Stabil, China Berupaya Dorong Kerja Sama Militer
Selasa, 21 Mei 2024 - 08:00 WIB
Minyak Niger tiba dalam tiga kapal. CNPC telah menginvestasikan sekitar USD4,6 miliar pada industri minyak Niger, termasuk pembangunan jaringan pipa sepanjang 1.200 mil yang mengangkut minyak mentah dari Niger ke Benin. Pipa tersebut dijadwalkan mulai mengirimkan 90.000 barel per hari pada bulan Mei dan mencapai 110.000 barel per hari dengan kapasitas penuh.
Kesepakatan tersebut terganggu kudeta di Niger pada Juli lalu, di mana junta militer merebut kekuasaan dan menutup perbatasan daratnya dengan Benin, yang kemudian memberikan sanksi terhadap Niger sebagai bentuk balasan.
Meski China berkepentingan untuk mengkonsolidasikan posisinya di Niger, gangguan yang terjadi baru-baru ini terhadap ekspor minyak menegaskan tantangan yang ditimbulkan oleh ketidakstabilan politik dan konflik regional.
Bagaimana China akan memanipulasi dan menavigasi lanskap politik yang kompleks adalah sebuah pertanyaan besar. Komunitas global terus mencermati China dan manuver-manuvernya.
Kesepakatan tersebut terganggu kudeta di Niger pada Juli lalu, di mana junta militer merebut kekuasaan dan menutup perbatasan daratnya dengan Benin, yang kemudian memberikan sanksi terhadap Niger sebagai bentuk balasan.
Meski China berkepentingan untuk mengkonsolidasikan posisinya di Niger, gangguan yang terjadi baru-baru ini terhadap ekspor minyak menegaskan tantangan yang ditimbulkan oleh ketidakstabilan politik dan konflik regional.
Bagaimana China akan memanipulasi dan menavigasi lanskap politik yang kompleks adalah sebuah pertanyaan besar. Komunitas global terus mencermati China dan manuver-manuvernya.
(mas)
tulis komentar anda