6 Negara Pemilik Kapal Selam Nuklir Mengerikan, Dua Teratas Rival Bebuyutan
Selasa, 12 September 2023 - 16:32 WIB
4. Inggris Raya (UK)
Foto: Royal Navy
Inggris Raya juga memiliki kapal selam bertenaga nuklir. Tak jauh dari China, jumlahnya diperkirakan mencapai 11.
Salah satu contohnya adalah Vanguard-class. Diperkenalkan sekitar tahun 1990-an, beberapa di antaranya yang masuk kelas ini adalah HMS Vanguard, HMS Victorious, hingga HMS Vengeance.
5. Prancis
Foto: Lowy Institute
Prancis menjadi negara barat lain yang memiliki kapal selam bertenaga nuklir. Mereka diperkirakan memiliki 9 kapal selam dengan beberapa jenis dan nama berbeda.
Contohnya adalah Rubis-class. Dioperasikan angkatan laut Prancis, kapal selam yang termasuk dalam kelas ini mengawali operasinya pada 1983 silam.
6. India
Foto: Defense News
tulis komentar anda