Melonjak Tajam, Korban Tewas Kecelakaan Kereta Api di India Tembus 200 Orang

Sabtu, 03 Juni 2023 - 06:45 WIB
Menurut Vainshaw keluarga yang anggotanya tewas akan mendapatkan 10 lakh ataus setara dengan sekitar USD12.000 USD, sementara mereka yang menderita luka "parah" akan menerima dua lakh (sekitar USD2.400).

"Orang dengan luka ringan akan menerima 50.000 rupee (sekitar USD600)," kata Vaishnaw.

Perdana Menteri India Narendra Modi mengatakan dia "tertekan" dengan kecelakaan itu.

"Di saat-saat duka ini, pikiran saya bersama keluarga yang ditinggalkan," cuit Modi. "Semoga yang terluka segera pulih," sambungnya.

(ian)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More