5 Negara NATO dengan Militer Terkuat

Rabu, 15 Februari 2023 - 16:45 WIB


3. Prancis

Pada peringkat kesembilan, ada Prancis dengan skor PwrIndx 0,1848. Prancis menjadi negara dengan militer terkuat ketiga di kelompok NATO. Negara ini memiliki personel militer berjumlah 415.000 orang dan anggaran pertahanan USD45.943.325.500.

Total pesawat dalam alutsista Prancis sebanyak 1.004, kendaraan tempur lapis baja 72.676 unit, serta aset angkatan laut berjumlah 126 unit.

4. Italia

Setelah Prancis, peringkat selanjutnya ditempati oleh Italia. Dengan skor PwrIndx 0,1973, Italia berada di posisi kesepuluh dalam pemeringkatan Global Firepower, atau keempat terkuat di antara negara-negara NATO.

Anggaran pertahanan yang dimiliki Italia sebesar USD37.000.000.000, dengan total personel militer diperkirakan mencapai 297.000 orang. Militer Italia antara lain diperkuat dengan total pesawat 850 unit, kendaraan tempur lapis baja 68.508 unit, dan aset angkatan laut berjumlah 313 unit.



5. Turki

Dengan skor PwrIndx 0,2016, Turki berada di posisi 11 dalam pemeringkatan Global Firepower. Di aliansi NATO, Turki menjadi negara dengan militer terkuat kelima. Total aset angkatan laut Turki berjumlah 154 unit.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More