Erdogan: AS Langgar Janji Mereka di Suriah

Rabu, 28 Desember 2016 - 17:40 WIB
Erdogan: AS Langgar...
Erdogan: AS Langgar Janji Mereka di Suriah
A A A
ANKARA - Presiden Turki Tayyip Erdogan mengatakan, Amerika Serikat (AS) dan sekutunya telah melanggar janji yang dibuat terkait Suriah. Ini merupakan pernyatan terbaru terkait tudingan Erdogan terhadap AS.
Erdogan kemarin membuat tuduhan mengejutkan terhadap koalisi internasional yang dipimpin AS. Erdogan mengatakan, koalisi pimpinan AS mendukung kelompok teroris, termasuk ISIS di Suriah.
Selain ISIS, Erdogan juga mengatakan, kelompok teroris yang turut didukung koalisi AS adalah pasukan Unit Perlindungan Rakyat Kurdi di Suriah utara (YPG) dan pasukan Partai Persatuan Demokratik (PYD), yang masuk dalam daftar hitam di Turki.
"Pasukan koalisi, sayangnya tidak menepati janji mereka. Apakah mereka terus melanjutkan operasi atau tidak, kami akan terus melanjutkan upaya (melawan teroris) ini dengan cara yang ditentukan. Kami tidak akan melanggar jalur yang sudah ditetapkan," ucap Erdogan, seperti dilansir Al Arabiya pada Rabu (28/12).
Washington sendiri merasa geli dengan tuduhan dari Erdogan tersebut. AS melalui Departemen Luar Negeri membantah tuduhan yang dilontarkan Erdogan.
Juru bicara Departemen Luar Negeri AS Mark Toner, mengatakan tuduhan Presiden Erdogan “menggelikan”. Toner mengabaikan tuduhan bahwa koalisi pimpinan AS memberi bantuan kepada ISIS dan kelompok militan Kurdi, YPG dan PYD di Suriah.
(esn)
Berita Terkait
Banyak Bangunan Ambruk...
Banyak Bangunan Ambruk Saat Gempa, Turki Tahan 180 Orang
Timnas Indonesia Dibungkam...
Timnas Indonesia Dibungkam Inggris 0-3 di Piala Dunia Amputasi
Hikmah di Balik Bencana,...
Hikmah di Balik Bencana, Perbatasan Armenia-Turki Dibuka untuk Pertama Kalinya
Harapan di Tengah Reruntuhan...
Harapan di Tengah Reruntuhan Gempa Dahsyat Turki-Suriah
Jaga Amanah 106 Tahun,...
Jaga Amanah 106 Tahun, Keluarga Palestina Serahkan Uang Tentara Turki Utsmani
Pelepasan Bantuan Kemanusiaan...
Pelepasan Bantuan Kemanusiaan ke Turki
Berita Terkini
Siapa Sultan Qaboos?...
Siapa Sultan Qaboos? Penguasa Oman yang Berkuasa 50 Tahun setelah Menggulingkan Ayahnya dalam Kudeta Istana
41 menit yang lalu
Denmark dan Greenland...
Denmark dan Greenland Bentuk Front Perlawanan untuk Melawan AS
1 jam yang lalu
Israel Serang Sekolah...
Israel Serang Sekolah di Gaza, 27 Orang Tewas
2 jam yang lalu
Demi Keamanan Nasional,...
Demi Keamanan Nasional, Staf Kedubes AS di China Dilarang Berkencan dengan Penduduk Lokal
3 jam yang lalu
Meski Bersitegang, AS...
Meski Bersitegang, AS Tidak Akan Tinggalkan NATO, Berikut 3 Alasannya
4 jam yang lalu
Taiwan Lawan Tekanan...
Taiwan Lawan Tekanan China di PBB, Tegaskan Status sebagai Negara Berdaulat
5 jam yang lalu
Infografis
10 Negara yang Memiliki...
10 Negara yang Memiliki Wilayah Paling Luas di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved