Fakta Che Guevara, Sosok Revolusioner yang Menjadi Sahabat Soekarno

Senin, 09 Januari 2023 - 14:51 WIB
loading...
A A A
Selain berkunjung ke Indonesia, Guevara juga menjalin kerja sama ekonomi antara Indonesia dan Kuba. Ia juga sempat mengunjungi Candi Borobudur.

Usai menemui Soekarno, Guevara sangat terkesan dengan Soekarno dan mengajaknya berkunjung ke Kuba. Setahun setelah Guevara mengunjungi Indonesia, giliran Presiden Soekarno yang mengunjungi Kuba pada 1960.

Pemimpin Kuba Fidel Castro langsung menyambut Soekarno dengan meriah di bandara Havana. Warga Kuba yang berderet di pinggir jalan membentangkan poster bertuliskan “Viva President Soekarno”.

Soekarno banyak bercerita dengan Castro tentang apa yang pernah dilakukannya selama di Indonesia.

Presiden pertama Indonesia itu membawa hadiah kepada Castro berupa keris, senjata tradisional khas Indonesia.

Dari pertemuan di Kuba, terlihat Soekarno, Guevara dan Castro menunjukkan hubungan yang sangat dekat. Fidel Castro, yang juga anti Amerika, satu pemikiran pula dengan Soekarno.

Sejarah menunjukkan bahwa para pemimpin ini tidak pernah mau diperalat oleh Amerika Serikat. Che Guevara meninggal pada 9 Oktober 1967 di Bolivia karena dihukum mati dengan cara ditembak.
(sya)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Bagaimana Kondisi Rusia...
Bagaimana Kondisi Rusia sebelum Revolusi?
Biden akan Hapus Kuba...
Biden akan Hapus Kuba dari Daftar Negara Pendukung Terorisme
Georgia Kacau, Presiden...
Georgia Kacau, Presiden Ogah Lengser dan PM-nya Tuduh Oposisi Rencanakan Revolusi
5 Fakta Dukungan Kuba...
5 Fakta Dukungan Kuba kepada Palestina, Salah Satunya Che Guevara Pernah Berkunjung ke Gaza
Badan Intelijen Rusia...
Badan Intelijen Rusia Tuding AS Persiapkan Revolusi Warna di Georgia
6 Gerakan Mahasiswa...
6 Gerakan Mahasiswa yang Membawa Perubahan Radikal, dari Revolusi Gen Z hingga Kent State
AS Tepis Gulingkan Sheikh...
AS Tepis Gulingkan Sheikh Hasina karena Menolak Pangkalan Amerika di Bangladesh
Gempa M 6,2 Guncang...
Gempa M 6,2 Guncang Istanbul, Orang-Orang Berlarian Keluar Gedung
Biodata Sayyida Ahad...
Biodata Sayyida Ahad Istri Sultan Oman, Ibu Negara yang Anggun Pejuang Hak Perempuan
Rekomendasi
Ashanty Lulus Ujian...
Ashanty Lulus Ujian Proposal Disertasi S3, Raih Nilai A
Melly Goeslaw Akui Oplas...
Melly Goeslaw Akui Oplas usai Wajahnya Disebut Berubah: Bayar Pakai Duit Sendiri
2 Sidang Gugatan ke...
2 Sidang Gugatan ke Jokowi di PN Surakarta, Ini Majelis Hakim yang Memimpin
Berita Terkini
Mantan Presiden Korsel...
Mantan Presiden Korsel Didakwa Korupsi karena Minta Pekerjaan untuk Menantunya
33 menit yang lalu
Terungkap! Israel Palsukan...
Terungkap! Israel Palsukan Penemuan Terowongan Hamas untuk Cegah Gencatan Senjata
1 jam yang lalu
Marah 26 Turis Hindu...
Marah 26 Turis Hindu Dibantai di Kashmir, India Lakukan 5 Pembalasan pada Pakistan
1 jam yang lalu
Hendak Buka Rekening,...
Hendak Buka Rekening, Remaja Ini Kaget Telah Di-Blacklist Seluruh Bank Malaysia sejak Usia 9 Tahun
2 jam yang lalu
Profil Victor Gao, Analis...
Profil Victor Gao, Analis yang Sebut China Bisa Hidup 5.000 Tahun Lagi Meski Ditekan AS
2 jam yang lalu
Pertama di Dunia, Uni...
Pertama di Dunia, Uni Emirat Arab Akan Gunakan AI untuk Membuat Undang-Undang
3 jam yang lalu
Infografis
6 Produk Buatan China...
6 Produk Buatan China yang Digemari Konsumen Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved