Serangan di Kuil Sikh Kabul Tewaskan 2 Orang

Sabtu, 18 Juni 2022 - 18:21 WIB
loading...
Serangan di Kuil Sikh...
Sedikitnya 2 orang tewas dalam serangan ke sebuah kuil Sikh di Kabul, Afghanistan setelah sebelumnya terjadi ledakan. Foto/Reuters
A A A
KABUL - Para pejabat mengatakan sebuah serangan terhadap kuil Sikh di Ibu Kota Afghanistan , Kabul , pada hari Sabtu (18/6/2022) menewaskan sedikitnya dua orang dan melukai tujuh lainnya, menyusul ledakan sebuah mobil yang penuh dengan bahan peledak.

Hingga kini belum ada pihak yang mengaku bertanggung jawab atas serangan tersebut.

Asap abu-abu mengepul di area tersebut dalam gambar yang ditayangkan oleh stasiun televisi domestik Tolo. Seorang juru bicara dalam negeri Taliban mengatakan para penyerang telah memuat sebuah mobil dengan bahan peledak tetapi mobil itu meledak sebelum mencapai sasarannya.

Otoritas Taliban mengamankan situs tersebut, tambahnya.

“Ada sekitar 30 orang di dalam kuil,” kata seorang pejabat kuil, Gornam Singh.



“Kami tidak tahu berapa banyak dari mereka yang hidup atau berapa banyak yang mati,” imbuhnya seperti dilansir dari Al Arabiya.

Singh kepada Reuters mengatakan otoritas kuil tidak tahu apa yang harus dilakukan, karena Taliban tidak mengizinkan mereka masuk.

Seorang juru bicara komandan Kabul mengatakan pasukannya telah menguasai daerah itu dan membersihkannya dari para penyerang.

"Seorang jamaah Sikh tewas dalam serangan itu dan seorang pejuang Taliban tewas selama operasi pembersihan," tambahnya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Korban Tewas Ledakan...
Korban Tewas Ledakan Dahsyat Pelabuhan Iran Capai 70 Orang, Teheran Sebut Ada Kelalaian
3 Fakta Ledakan Pelabuhan...
3 Fakta Ledakan Pelabuhan Iran yang Menggemparkan, Benarkah Ada Keterlibatan Israel?
Ledakan Dahsyat Pelabuhan...
Ledakan Dahsyat Pelabuhan Iran Tewaskan 40 Orang dan 1.242 Luka, Ini Respons Khamenei
Ledakan Dahsyat Guncang...
Ledakan Dahsyat Guncang Pelabuhan Iran, 14 Orang Tewas, Lebih dari 750 Luka
Taliban Eksekusi 4 Pria...
Taliban Eksekusi 4 Pria di Stadion Afghanistan yang Penuh Sesak
Kenapa Bendera Timnas...
Kenapa Bendera Timnas Afghanistan Tidak Diganti Bendera Taliban di Event Internasional?
Rusia Hapus Taliban...
Rusia Hapus Taliban dari Daftar Teroris, Afghanistan Perluas Kerja Sama
Kapal Bantuan Kemanusiaan...
Kapal Bantuan Kemanusiaan ke Gaza Diserang Drone
Iran Eksekusi Mati Mata-Mata...
Iran Eksekusi Mati Mata-Mata Mossad, Terlibat Pembunuhan Perwira Garda Revolusi
Rekomendasi
Perkuat UMKM, Bank Jatim...
Perkuat UMKM, Bank Jatim Raih Penghargaan dari PWI
51 Kolonel Naik Pangkat...
51 Kolonel Naik Pangkat usai Dapat Promosi Jabatan Akhir April 2025, Berikut Ini Namanya
Letjen Kunto Arief Wibowo...
Letjen Kunto Arief Wibowo Batal Dimutasi, Begini Penjelasan Lengkap Kapuspen TNI
Berita Terkini
Berapa Kerugian Finansial...
Berapa Kerugian Finansial Kebakaran Israel?
15 menit yang lalu
Pesawat Militer Israel...
Pesawat Militer Israel Terbang di Atas Malta Beberapa Jam sebelum Kapal Bantuan Gaza Dibom
1 jam yang lalu
Warganet Murka Kapal...
Warganet Murka Kapal Bantuan Gaza Dibom Israel di Perairan Internasional
2 jam yang lalu
Eks PM Tunisia Divonis...
Eks PM Tunisia Divonis Hukuman 34 Tahun Penjara
2 jam yang lalu
AS Menuntut Perundingan...
AS Menuntut Perundingan Langsung Rusia-Ukraina Tanpa Mediator
4 jam yang lalu
Macron Ingin Pengaruhi...
Macron Ingin Pengaruhi Pemilihan Paus Baru demi Calon dari Prancis
5 jam yang lalu
Infografis
Rendang dan Gulai Masuk...
Rendang dan Gulai Masuk Daftar Rebusan Terenak di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved