5 Negara Bagian di India dengan Penduduk Mayoritas Muslim

Selasa, 19 April 2022 - 05:00 WIB
loading...
A A A
Assam menjadi negara bagian India ketiga dengan penduduk mayoritas muslim. Dengan jumlah populasi sebesar 31.205..576 jiwa, tercatat sebanyak 10.679,345 atau sekitar 34,22 persen diantaranya menganut agama Islam.

4. West Bengal
West Bengal berada di wilayah Timur India sepanjang teluk Benggala. Negara bagian ini meliputi wilayah seluas 88.752 kilometer persegi dengan berbatasan dengan Bangladesh di Timur serta Nepal dan Bhutan di Utaranya.

Berdasarkan data sensus 2011, jumlah penduduk di West Bengal mencapai 91.276.115. Dari angka tersebut tercatat sekitar 24.654.825 orang atau 27,01 persen diantaranya memeluk agama Islam.



5. Uttar Pradesh
Uttar Pradesh merupakan negara bagian di India Utara. Dikutip dari Wikipedia, dengan jumlah penduduk hampir 200 juta jiwa, menjadikannya negara bagian terpadat di India.

Dengan jumlah populasi sekitar 199.812.341 jiwa, Uttar Pradesh memiliki sekitar 19,26 persen atau 38.483.967 warganya yang menganut agama Islam.

Referensi:
-https://www.census2011.co.in/data/religion/2-muslims.html
-https://en.wikipedia.org/wiki/Islam_in_India
(esn)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1079 seconds (0.1#10.140)