4 Negara yang Tidak Mengakui Kosovo, Nomor Terakhir Negeri Mayoritas Muslim
loading...
A
A
A
4. Indonesia
Indonesia merupakan salah satu negara yang belum mengakui negara Kosovo. Hal itu lantaran karena sikap Kosovo memisahkan diri dari Serbia itu bisa menjadi motivasi untuk gerakan separatisme.
Pemerintah Indonesia khawatir apabila Indonesia memberikan pengakuan kepada Kosovo, maka akan memberikan reaksi balik dari negara lain yang mendukung aksi separatisme di Tanah Air.
Selain itu, Indonesia juga memiliki hubungan dekat dengan Serbia.
Indonesia merupakan salah satu negara yang belum mengakui negara Kosovo. Hal itu lantaran karena sikap Kosovo memisahkan diri dari Serbia itu bisa menjadi motivasi untuk gerakan separatisme.
Pemerintah Indonesia khawatir apabila Indonesia memberikan pengakuan kepada Kosovo, maka akan memberikan reaksi balik dari negara lain yang mendukung aksi separatisme di Tanah Air.
Selain itu, Indonesia juga memiliki hubungan dekat dengan Serbia.
(sya)