Perempuan-perempuan Kuat di Tengah Dunia Maskulin

Senin, 22 Juni 2020 - 06:37 WIB
loading...
A A A
Perempuan-perempuan Kuat di Tengah Dunia Maskulin


Melinda Gates dikenal sebagai istri miliarder Bill Gates. Namun kariernya dalam bisnis dan filantropi membuat Melinda bisa melepaskan diri dari bayang-bayang sang suami. Tidak dapat disangkal, dia adalah wanita paling kuat dalam filantropi ketika dia bersama suami memimpin Yayasan Bill dan Melinda Gates. (Baca juga: Galang Dana Atasi Corona, The Bill & Melinda Gates Raih Rp3,93 T)

Yayasan mereka adalah yayasan amal terbesar di dunia, dengan dana abadi kepercayaan lebih dari USD40 miliar. Lewat yayasannya, Melinda memberi bantuan di berbagai belahan dunia untuk mengatasi kemiskinan, pendidikan dan sanitasi.

6. Mary Barra (CEO General Motors)

Perempuan-perempuan Kuat di Tengah Dunia Maskulin


Mary Barra menjabat sebagai CEO General Motors sejak 2014. Dia mewarisi kinerja perusahaan yang masih tumbuh setelah mengalami pukulan luar biasa dalam krisis 2008.

Pada 2018, ia mendapat gaji lebih dari USD21 juta yang membuatnya menjadi pemimpin dengan bayaran tertinggi di antara para pemimpin pembuat mobil Tiga Besar Detroit. Barra berhasil memperluas dan memodernisasi investasi GM dengan berinvestasi pada mobil dan kendaraan listrik. (Baca juga: General Motors Jual 111.155 Unit Mobil Sepanjang April di China)

Pengawasannya terhadap perusahaan membantu GM menjadi nomor satu dalam Laporan Global 2018 tentang Kesetaraan Gender, menjadi salah satu dari hanya dua perusahaan multinasional di dunia yang tidak memiliki kesenjangan gender.

7. Nancy Pelosi (Ketua DPR Amerika Serikat)

Perempuan-perempuan Kuat di Tengah Dunia Maskulin
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ibarat Ternak, Gangster...
Ibarat Ternak, Gangster China Perbudak 100 Perempuan untuk Diambil Sel Telurnya
Perempuan Indonesia...
Perempuan Indonesia Ditemukan Tewas di Kamar Hotel Puchong Malaysia
Taliban Larang Jendela...
Taliban Larang Jendela di Ruang Aktivitas Wanita, Alasannya Cegah Tindakan Cabul
Profil Jimmy Maladina,...
Profil Jimmy Maladina, Menteri Papua Nugini yang Ditangkap Polisi Australia usai Menyerang Wanita
Profil Jenderal Jennie...
Profil Jenderal Jennie Carignan, Wanita Pertama yang Jadi Panglima Militer Kanada
8 Mantan Pemimpin Dunia...
8 Mantan Pemimpin Dunia yang Pernah Dijebloskan ke Penjara
Daftar 4 Pemimpin Dunia...
Daftar 4 Pemimpin Dunia yang Selamat dari Kecelakaan Penerbangan
Daftar 22 Pemimpin Dunia...
Daftar 22 Pemimpin Dunia yang Tewas dalam Kecelakaan Penerbangan
Daftar Pemimpin Dunia...
Daftar Pemimpin Dunia yang Tewas Dibunuh, Termasuk PM Israel Yitzhak Rabin
Rekomendasi
Mobil Dinas Dipakai...
Mobil Dinas Dipakai Mudik Lebaran, Ini Sanksinya
Shahabi Sakri Jadi Saingan...
Shahabi Sakri Jadi Saingan Ajil Ditto? Rebutin Davina Karamoy di Series Culture Shock!
Kisah Hikmah : Nilai...
Kisah Hikmah : Nilai Umur Manusia di Bulan Ramadan
Berita Terkini
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
18 menit yang lalu
Bosnia Buru Presiden,...
Bosnia Buru Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Parlemen Republika Srpska
57 menit yang lalu
Penjualan Mobil Anjlok,...
Penjualan Mobil Anjlok, Volkswagen akan Produksi Senjata dan Peralatan Militer
2 jam yang lalu
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
2 jam yang lalu
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 jam yang lalu
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
4 jam yang lalu
Infografis
Pemain Termahal di Asia...
Pemain Termahal di Asia Tenggara 2025, Indonesia Mendominasi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved