Efek Letusan Gunung Berapi: Tonga Rusak Signifikan, Tsunami Terjang Pasifik

Senin, 17 Januari 2022 - 09:29 WIB
loading...
A A A
Amerika Serikat dan Organisasi Kesehatan Dunia juga telah menjanjikan dukungan, sementara badan anak-anak PBB mengatakan sedang mempersiapkan pasokan darurat untuk diterbangkan.

Gelombang setinggi 1,2 meter menyapu pantai di Ibu Kota Tonga dengan penduduk melaporkan bahwa mereka telah berlari ke tempat yang lebih tinggi, meninggalkan rumah-rumah yang terendam banjir. Beberapa mengalami kerusakan struktural ketika batu-batu kecil dan abu berjatuhan dari langit.

"Itu sangat besar, tanah berguncang, rumah kami bergetar. Itu datang dalam gelombang. Adik laki-laki saya mengira bom meledak di dekatnya," kata penduduk setempat, Mere Taufa, kepada situs berita Stuff.

Dia mengatakan air memenuhi rumahnya beberapa menit kemudian dan dia melihat dinding rumah tetangga runtuh.

"Kami baru tahu langsung tsunami. Air saja yang masuk ke rumah kami," kata Taufa.

"Anda hanya bisa mendengar teriakan di mana-mana, orang-orang berteriak meminta keselamatan, agar semua orang naik ke tempat yang lebih tinggi."

Raja Tonga Tupou VI dilaporkan telah dievakuasi dari Istana Kerajaan di Nuku'alofa dan dibawa oleh konvoi polisi ke sebuah vila yang jauh dari garis pantai.

Gambar satelit dramatis menunjukkan letusan gunung berapi Hunga Tonga-Hunga Ha'apai yang panjang dan bergemuruh memuntahkan asap dan abu ke udara, dengan suara gemuruh yang terdengar 10.000 kilometer (6.000 mil) jauhnya di Alaska.

Letusan tersebut memicu tsunami di Pasifik dengan gelombang setinggi 1,74 meter di Chanaral, Chili, yang jaraknya lebih dari 10.000 kilometer jauhnya. Gelombang yang lebih kecil terlihat di sepanjang pantai Pasifik dari Alaska ke Meksiko.
(min)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Nasib Nauru: Dulu Negara...
Nasib Nauru: Dulu Negara Terkaya, Sekarang Jual Kewarganegaraan demi Bertahan Hidup
Gempa Magnitudo 7,6...
Gempa Magnitudo 7,6 Guncang Karibia, Peringatan Tsunami Dikeluarkan
Kewalahan Atasi Kebakaran...
Kewalahan Atasi Kebakaran Los Angeles, Muncul Opsi 60 Pesawat Ciduk Laut Samudra Pasifik
Peringatan Tsunami Dikeluarkan...
Peringatan Tsunami Dikeluarkan setelah Gempa Berkekuatan 6,9 Skala Richter Guncang Jepang
Mengenang Gempa dan...
Mengenang Gempa dan Tsunami Aceh 2004: Setara 23.000 Bom Hiroshima, Renggut 226.408 Orang
Gempa Magnitudo 7,0...
Gempa Magnitudo 7,0 Guncang California AS, Peringatan Tsunami Berbahaya Dikeluarkan
5 Fakta Banjir seperti...
5 Fakta Banjir seperti Tsunami di Spanyol yang Tak Pernah Terjadi Sebelumnya
Langka, Sekutu China...
Langka, Sekutu China Kritik Tembakan Rudal Balistik Antarbenua Beijing ke Pasifik
China Tembakkan Rudal...
China Tembakkan Rudal Antarbenua ke Pasifik, Sekutu AS Ketir-ketir
Rekomendasi
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
Raja Charles III Restui...
Raja Charles III Restui Pangeran William Usir Harry dan Meghan Markle dari Kerajaan
Alasan Raja Charles...
Alasan Raja Charles III Menikahi Putri Diana Meski Mencintai Ratu Camilla
Berita Terkini
Putin: Rusia Siap Gencatan...
Putin: Rusia Siap Gencatan Senjata dengan Ukraina
28 menit yang lalu
PBB: Blokade Israel...
PBB: Blokade Israel Picu Kelaparan Tercepat dalam Sejarah Modern
6 jam yang lalu
Diduga Bermotif Politik,...
Diduga Bermotif Politik, Israel Kirim Bantuan Kemanusiaan ke Komunitas Druze di Suriah
8 jam yang lalu
Israel Sebar Perangkat...
Israel Sebar Perangkat Mata-mata Sebesar Serangga saat Buka Puasa dan Sahur di Gaza
9 jam yang lalu
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
10 jam yang lalu
Bosnia Buru Presiden,...
Bosnia Buru Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Parlemen Republika Srpska
11 jam yang lalu
Infografis
Indonesia Negara Kedua...
Indonesia Negara Kedua Paling Rentan Digulung Tsunami
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved