Tank Israel Gempur Provinsi Quneitra di Suriah

Kamis, 06 Januari 2022 - 06:24 WIB
loading...
Tank Israel Gempur Provinsi...
Tank Israel berada di dekat desa Majdal Shams, Dataran Tinggi Golan. Foto/REUTERS
A A A
DAMASKUS - Tank tentara Israel menembaki provinsi Quneitra di Suriah. Serangan itu dilaporkan kantor berita Suriah SANA pada Kamis (6/1/2022).

“Helikopter Israel dan pesawat pengintai terbang di atas daerah itu secara intensif,” papar laporan SANA, dilansir Sputnik.

“Pada Selasa, Koalisi pimpinan Amerika Serikat (AS) melakukan serangan terhadap lokasi roket di Suriah yang menjadi ancaman bagi pasukannya,” ungkap laporan Reuters mengutip seorang pejabat Koalisi AS yang berbicara dengan syarat anonim.



Pasukan Israel sering menjadikan kota Quneitra di Suriah sebagai sasaran tembak. Menurut laporan SANA pada 2019, peluru tank Israel menargetkan satu rumah sakit di Quneitra dan pos pengamatan terdekat.



Quneitra terletak tepat di seberang perbatasan di Dataran Tinggi Golan, di zona demiliterisasi antar negara.

Israel telah melakukan ratusan serangan udara di Suriah untuk menggagalkan upaya penyelundupan senjata ke kelompok Hizbullah dan menjaga pasukan yang didukung Iran agar tidak bercokol di dekat perbatasan.

Rudal baterai pertahanan udara S-300 Rusia yang canggih telah dipasang di Suriah untuk menghentikan serangan Israel.

Kehadiran rudal pertahanan itu membuat Suriah lebih kebal terhadap berbagai serangan udara Israel yang dilancarkan tiba-tiba dan sering kali tidak diakui oleh rezim Zionis itu.

(sya)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Presiden Palestina Mahmoud...
Presiden Palestina Mahmoud Abbas Tunjuk Calon Penggantinya setelah Berkuasa 21 Tahun
Gulingkan Assad, Ahmed...
Gulingkan Assad, Ahmed al-Sharaa Ingin Suriah Normalisasi Hubungan dengan Israel
Ledakan Dahsyat Guncang...
Ledakan Dahsyat Guncang Pelabuhan Iran, 14 Orang Tewas, Lebih dari 750 Luka
Houthi Klaim Rudal Hipersoniknya...
Houthi Klaim Rudal Hipersoniknya Serang Pangkalan Jet Tempur Siluman F-35 Israel
Lagi Asyik Makan di...
Lagi Asyik Makan di Restoran Seoul, Dubes Israel Ketakutan Diteriaki Genosida oleh Aktivis
Terungkap! Israel Palsukan...
Terungkap! Israel Palsukan Penemuan Terowongan Hamas untuk Cegah Gencatan Senjata
Menteri Zionis Ini Ancam...
Menteri Zionis Ini Ancam Gulingkan Netanyahu Jika Israel Tak Duduki Gaza
Ledakan Dahsyat Hancurkan...
Ledakan Dahsyat Hancurkan Pelabuhan Bandar Abbas, Bagaimana Nasib 385 WNI di Iran?
Ledakan Dahsyat di Iran,...
Ledakan Dahsyat di Iran, Kemlu Pastikan Tak Ada WNI Jadi Korban
Rekomendasi
Ada Produk Haram Berlabel...
Ada Produk Haram Berlabel Halal, MUI Dorong Tingkatkan Pengawasan
Kesuksesan Arne Slot...
Kesuksesan Arne Slot Antar Liverpool Juara Liga Inggris Bikin Belanda Pecah Telur
Ketum FSP-RTMM Dorong...
Ketum FSP-RTMM Dorong Gaungkan Lagi Gerakan Cinta Produk Indonesia
Berita Terkini
Seteru Memanas, Menteri...
Seteru Memanas, Menteri Pakistan Ancam Serang India dengan Senjata Nuklir
17 menit yang lalu
Seorang Muslim Dibunuh...
Seorang Muslim Dibunuh Secara Brutal di Masjid Prancis dan Islam Dihina, Ini Respons Macron
37 menit yang lalu
Jemaah Masjid di Prancis...
Jemaah Masjid di Prancis Ditikam Puluhan Kali, Polisi Buru Tersangka
2 jam yang lalu
Siapa Lebih Unggul India...
Siapa Lebih Unggul India atau Pakistan dalam Senjata Nuklir?
4 jam yang lalu
India Terlalu Mengekang...
India Terlalu Mengekang Kashmir, Apakah Modi Kena Karma?
5 jam yang lalu
9 Alasan Warisan Progresif...
9 Alasan Warisan Progresif Paus Fransiskus Mengubah Gereja Katolik
6 jam yang lalu
Infografis
Rendang dan Gulai Masuk...
Rendang dan Gulai Masuk Daftar Rebusan Terenak di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved