Pasangan Israel Ditangkap karena Memotret Istana Erdogan

Jum'at, 12 November 2021 - 07:36 WIB
loading...
Pasangan Israel Ditangkap...
Pasangan suami istri asal Israel ditangkap polisi Turki karena memotret istana Presiden Recep Tayyip Erdogan. Foto/Facebook via Times of Israel
A A A
ANKARA - Pasangan suami istri asal Israel ditangkap dan ditahan pasukan polisi Turki karena memotret istana Presiden Recep Tayyip Erdogan . Media lokal melaporkan, mereka dijadwalkan akan dibebaskan pada hari Jumat (12/11/2021).

Pasangan yang berusia 40-an tahun asal Israel tengah itu ditangkap setelah wanita—salah satu dari pasangan itu—memfilmkan istana Erdogan. Mereka kemungkinan tidak tahu bahwa tindakan itu ilegal.



Wanita itu kemudian mengirim foto istana Erdogan ke grup WhatsApp keluarga dengan tulisan: “Rumah yang sangat bagus.”

Anggota keluarga mereka baru menyadari apa yang terjadi ketika mereka tidak kembali ke rumah pada hari Selasa (9/11/2021) sesuai jadwal.

"Itu adalah tindakan tidak bersalah yang dilakukan dengan itikad baik, sebagai tindakan turis, dan bukan sebagai tindakan 'kriminal' yang membenarkan tindakan penahanan yang kejam," kata pengacara pasangan itu, Nir Yaslovitzh, dalam sebuah surat kepada Menteri Luar Negeri Israel Yair Lapid, yang minta agar pemerintah Israel campur tangan.

Seorang pejabat senior Israel mengatakan kepada situs berita Ynet bahwa Tel Aviv "bertindak diam-diam" untuk membebaskan pasangan itu.

Sebelumnya pada hari Kamis, seorang kerabat keluarga pasangan itu mengatakan kepada media Israel; Kan: “Tidak ada pejabat Israel yang menghubungi kami, jadi kami tidak tahu pasti apa yang telah terjadi.”

Pasangan itu akan muncul Jumat di depan pengadilan di Turki di mana seorang hakim diharapkan untuk memerintahkan deportasi segera mereka kembali ke Israel.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
5 Fakta Israel Halangi...
5 Fakta Israel Halangi Jemaah Kristen Palestina Rayakan Paskah
Ini Arti Bendera Zionis...
Ini Arti Bendera Zionis Israel
3 Kebijakan Putra Mahkota...
3 Kebijakan Putra Mahkota Mohammed bin Salman yang Mengubah Wajah Arab Saudi
Jenderal AS Ini Sudah...
Jenderal AS Ini Sudah Tak Sabar Ingin Mengebom Iran, tapi...
Negara-negara Arab Kecam...
Negara-negara Arab Kecam Ekstremis Israel atas Video Provokatif Penghancuran Masjid al-Aqsa
Bantai 15 Paramedis...
Bantai 15 Paramedis dan Pekerja Bantuan Gaza, Militer Israel Akui Kegagalan Profesional
5 Alasan Presiden Erdogan...
5 Alasan Presiden Erdogan Sebut Masjid Al Aqsa sebagai Garis Merah bagi Turki
Paus Fransiskus Meninggal...
Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Para Pemimpin Dunia Sampaikan Belasungkawa
Kenapa Pope Dipanggil...
Kenapa Pope Dipanggil Paus di Indonesia? Simak Fakta Menarik yang Jarang Diketahui
Rekomendasi
Bidik Pasar Singapura,...
Bidik Pasar Singapura, KIN dan Morinaga Kolaborasi Hadirkan Inovasi Susu Premium
Jualan Gold Card Rp83...
Jualan Gold Card Rp83 Miliar untuk Jadi Warga AS, Trump Pede Lunasi Utang USD36 Triliun
Elnusa Petrofin Gelar...
Elnusa Petrofin Gelar Job Fair Perkuat Pengembangan Talenta Muda
Berita Terkini
Paus Fransiskus Wafat...
Paus Fransiskus Wafat usai Sampaikan Pidato Terakhir Serukan Diakhirinya Perang di Gaza
36 menit yang lalu
5 Fakta Fahda binti...
5 Fakta Fahda binti Falah, Istri Raja Salman dan Ibu dari Putra Mahkota Arab Saudi
3 jam yang lalu
Dunia Berduka, Lonceng...
Dunia Berduka, Lonceng Gereja-gereja Berdentang untuk Paus Fransiskus
4 jam yang lalu
Para Pemimpin Timur...
Para Pemimpin Timur Tengah Ungkap Duka Mendalam atas Wafatnya Paus Fransiskus
4 jam yang lalu
Pemukim Israel Culik...
Pemukim Israel Culik 2 Anak Palestina, Mengikat Mereka di Pohon hingga Pingsan
5 jam yang lalu
Benarkah Perusahaan...
Benarkah Perusahaan Satelit China Dukung Houthi Yaman Perangi AS?
6 jam yang lalu
Infografis
Mantan Panglima Militer...
Mantan Panglima Militer Israel Sebut Netanyahu Musuh Zionis
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved