Kerusuhan AS Berlanjut, Sudah 13 Tewas dan 10.000 Orang Ditangkap

Jum'at, 05 Juni 2020 - 05:15 WIB
loading...
A A A
Chicago, Illinois

Dua orang tewas dalam kerusuhan hari Senin di pinggiran Cicero. Juru bicara pemerintah kota, Ray Hanania, tidak memberikan perincian tentang mereka yang terbunuh tetapi mengatakan itu terjadi selama protes.

Las Vegas, Nevada

Seorang pria ditembak beberapa kali oleh polisi setelah dia dilaporkan mengambil senjata api di luar gedung pengadilan di pusat kota Las Vegas.

Polisi mengatakan pria itu terlihat berjalan di antara pengunjuk rasa sebelum penembakan itu terjadi.
(min)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.0948 seconds (0.1#10.140)