Menjijikan, Pria Inggris Tertimpa Kotoran Manusia yang Dijatuhkan Pesawat

Rabu, 20 Oktober 2021 - 23:45 WIB
loading...
A A A


John Bowden, seorang anggota dewan untuk Eton & Castle yang juga menghadiri pertemuan virtual forum penerbangan pada 14 Oktober, mengatakan insiden itu terjadi satu dalam satu miliar.

Dia menduga cuaca hangat di bulan Juli bisa membuat limbah bocor keluar sebagai cairan, bukan sebagai balok beku.

Nama maskapai itu belum dirilis, tetapi Davies mengatakan maskpai bukan berbasis di Ingggris.

Dia menambahkan bahwa warga yang marah telah menghubungi maskapai, yang awalnya membantah bahwa pesawatnya melakukan hal itu. Namun, maskapai itu kemudian mengakui bahwa insiden tersebut terjadi setelah korban mengidentifikasi pesawat melalui aplikasi pelacakan rute.

Davies mengatakan warga telah memutuskan untuk tidak mengejar klaim asuransi.



Anggota dewan paroki Whitfield Geoff Paxton, yang telah bekerja di bandara selama empat dekade, mengatakan kepada forum penerbangan: "Kami dulu memiliki masalah dengan es biru (kotoran manusia beku dan desinfektan biru) pada saat kedatangan, tetapi itu karena toilet dulu bocor."

Insiden seperti itu sekarang sangat jarang, tambahnya, tetapi mungkin ada sesuatu yang keluar dari ventilasi di ketinggian rendah, karena tekanan udara berkurang saat pesawat lepas landas atau mendarat.

Insiden jatuhnya bagian atau isi dari pesawat bukan yang pertama. Pada November 2018, balok es jatuh menimpa atap sebuah rumah di Bristol, Inggris barat daya. Jamie Shean mengatakan dia beruntung masih hidup setelah dia mendengar benda itu menghantam kamar tidurnya. Dia menduga bongkahan es itu dibuang oleh pesawat.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Inggris Berunding dengan...
Inggris Berunding dengan Prancis dan Arab Saudi untuk Akui Negara Palestina pada Juni
2 Jet Tempur Inggris...
2 Jet Tempur Inggris Cegat Sepasang Pesawat Rusia di Dekat Negara NATO
MA Inggris Putuskan...
MA Inggris Putuskan Wanita Adalah Perempuan dari Lahir, Pukulan Telak bagi LGBT
Filsuf Oxford Ini Ungkap...
Filsuf Oxford Ini Ungkap Kematian Bukanlah Akhir, tapi Ada Akhirat setelah Kematian
Rusia Lacak Kapal Selam...
Rusia Lacak Kapal Selam Nuklir Inggris yang Teknologinya Dinilai Sangat Tua dan Ketinggalan Zaman
The Times: Inggris Terlibat...
The Times: Inggris Terlibat Perang Rusia-Ukraina, Termasuk Kerahkan Pasukan Rahasia
Pangeran Harry Klaim...
Pangeran Harry Klaim Dapat Ancaman Pembunuhan dari al-Qaeda
Kim Jong-un Perintahkan...
Kim Jong-un Perintahkan Angkatan Laut Korut Dipersenjatai Nuklir
5 Negara Bantu Padamkan...
5 Negara Bantu Padamkan Kebakaran Hutan Israel, Api Lumat 20 Km Persegi Lahan
Rekomendasi
Its Family Time! yang...
It's Family Time! yang Baru dan Seru, di Panggung Ini Hobi Nyanyimu Bisa Bawa Rezeki dan Jadi Bintang Impian!
Solusi Hadapi Pasar...
Solusi Hadapi Pasar Forex, Narko Santoso Kenalkan Strategi 'Ternak Akun'
69 Pelajar Nakal Mulai...
69 Pelajar Nakal Mulai Digembleng di Markas TNI, Dedi Mulyadi: Orang Tuanya Sudah Tidak Sanggup Mendidik
Berita Terkini
5 Negara yang Menolak...
5 Negara yang Menolak Membantu Padamkan Kebakaran Israel
6 menit yang lalu
2 Negara yang Warganya...
2 Negara yang Warganya Senang Lihat Israel Kebakaran Hebat
51 menit yang lalu
Mesir Dituding Memata-matai...
Mesir Dituding Memata-matai Israel dengan Bantuan Angkatan Udara China
53 menit yang lalu
8 Negara yang Dimintai...
8 Negara yang Dimintai Bantuan untuk Padamkan Kebakaran Israel
1 jam yang lalu
Jet-jet Tempur Israel...
Jet-jet Tempur Israel Bombardir Damaskus Dekat Istana Presiden Suriah
4 jam yang lalu
Putin Tunjukkan Apartemen...
Putin Tunjukkan Apartemen Mewah untuk Pertama Kalinya, Ada Gereja Pribadi Berlapis Emas
4 jam yang lalu
Infografis
3 Fakta Ledakan Pelabuhan...
3 Fakta Ledakan Pelabuhan Terbesar Iran yang Menggemparkan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved