Bocah 3 Tahun Diselamatkan setelah 4 Hari Tersesat di Semak-semak Australia

Senin, 06 September 2021 - 23:01 WIB
loading...
Bocah 3 Tahun Diselamatkan...
Bocah bernama Anthony AJ Elfalak terlihat dari helikopter polisi pada Senin (6/9). Foto/nsw police
A A A
NEW SOUTH WALES - Seorang anak laki-laki berusia tiga tahun yang hilang di semak-semak Australia selama empat hari lalu telah ditemukan selamat setelah dilakukan pencarian.

Bocah bernama Anthony "AJ" Elfalak itu terlihat oleh helikopter polisi pada Senin (6/9). Dia tampak sedang minum air dari sungai di properti keluarganya di pedesaan New South Wales (NSW).



Bocah laki-laki itu memiliki autisme dan tidak bisa berbicara. Dia terakhir terlihat di rumah pada Jumat.



Keluarganya takut dia diculik. Namun tim penyelamat menemukan AJ di tepi sungai sekitar 500 meter dari rumahnya di lahan luas di Putty, utara negara bagian Australia itu.



Dalam rekaman yang dibagikan Polisi New South Wales, tim penyelamat terdengar mengatakan, "Saya menemukan anak itu."



Pihak berwenang mengatakan AJ menderita beberapa goresan di kaki bagian bawah dan ditemukan basah kuyup dengan pakaian basah, tetapi dalam keadaan sehat.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Pakar Ungkap Mengapa...
Pakar Ungkap Mengapa Putin Inginkan Pangkalan di Indonesia, Ada Kaitannya dengan AS
4 Alasan Australia Sangat...
4 Alasan Australia Sangat Takut dengan Isu Putin Ingin Gunakan Pangkalan Militer di Papua
Australia Protes ke...
Australia Protes ke Indonesia Terkait Rusia Minta Gunakan Pangkalan Militer di Papua
Wanita Ini Melahirkan...
Wanita Ini Melahirkan Bayi Orang Lain karena Kesalahan dalam Proses IVF
Sudah Terbang di Samudra...
Sudah Terbang di Samudra Hindia, Pesawat Ini Putar Balik ke Bandara setelah Penumpang Mencoba Buka Pintu
Siapa Emmanuel Lidden?...
Siapa Emmanuel Lidden? Penggila Sains Australia yang Dihukum 10 Tahun karena Ingin Membuat Senjata Nuklir
Negara Tetangga Indonesia...
Negara Tetangga Indonesia Ini Belum Lihat Hilal, Putuskan Idulfitri Jatuh pada Senin 31 Maret 2025
Rudal China Bisa Tenggelamkan...
Rudal China Bisa Tenggelamkan Seluruh Armada Kapal Induk AS Hanya dalam 20 Menit
Dokter China Berhasil...
Dokter China Berhasil Pasang Jantung Buatan Terkecil di Dunia ke Bocah 7 Tahun
Rekomendasi
Gempa Magnitudo 4,2...
Gempa Magnitudo 4,2 Guncang Tapanuli Utara Sumut
Macet Horor Masih Terjadi...
Macet Horor Masih Terjadi di Jalan Cakung Cilincing Jakarta Utara
Dukungan BRI Antar Usaha...
Dukungan BRI Antar Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Rambah Pasar Internasional
Berita Terkini
Pakar Ungkap Mengapa...
Pakar Ungkap Mengapa Putin Inginkan Pangkalan di Indonesia, Ada Kaitannya dengan AS
1 jam yang lalu
Zelensky: China Memasok...
Zelensky: China Memasok Senjata ke Rusia!
2 jam yang lalu
Dramatis, Penumpang...
Dramatis, Penumpang Tembak Pria AS yang Mencoba Membajak Pesawat
2 jam yang lalu
Viral, Pimpinan Universitas...
Viral, Pimpinan Universitas India Oleskan Kotoran Sapi ke Dinding Kelas untuk Redam Panas
3 jam yang lalu
Penembakan Massal Guncang...
Penembakan Massal Guncang Universitas Florida AS, Pelakunya Anak Polisi
3 jam yang lalu
Pangeran Arab Saudi...
Pangeran Arab Saudi Temui Khamenei untuk Pertama Kalinya, Sampaikan Surat Raja Salman
4 jam yang lalu
Infografis
Petinju Legendaris George...
Petinju Legendaris George Foreman Meninggal Dunia di Usia 76 Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved