Perlu Beberapa Pekan untuk Pindahkan Kapal yang Blokir Terusan Suez

Jum'at, 26 Maret 2021 - 03:03 WIB
loading...
Perlu Beberapa Pekan...
Alat berat menggali tanah di sekitar kapal kontainter yang kandas di Terusan Suez, 25 Maret 2021. Foto/Suez Canal Media Center
A A A
SUEZ - Kapal kontainer yang memblokir Terusan Suez seperti "paus yang terdampar" mengirimkan gelombang kejutan baru pada perdagangan global.

Para pejabat Mesir menghentikan semua kapal yang memasuki saluran tersebut dan perusahaan penyelamat memperkirakan perlu beberapa pekan untuk membebaskan kapal itu.

Kapal Ever Given dengan panjang 400 meter itu hampir sepanjang Gedung Empire State.



Kapal itu memblokir lalu lintas kapal di kedua arah melalui salah satu jalur pengiriman minyak dan biji-bijian tersibuk di dunia.



Jalur itu sangat penting untuk perdagangan dengan menghubungkan Asia dan Eropa.

Lihat infografis: Topeng Emas Berusia 3.000 Tahun Ditemukan di China

Otoritas Terusan Suez (SCA) mengatakan delapan kapal tunda sedang bekerja memindahkan kapal kontainer yang terjebak secara diagonal melintasi bentangan selatan kanal satu jalur sejak Selasa pagi di tengah angin kencang dan badai debu.

"Kami tidak bisa memungkiri, mungkin butuh waktu berpekan-pekan, tergantung pada situasinya," papar Peter Berdowski, CEO perusahaan Belanda, Boskalis, yang mencoba membebaskan kapal, pada program televisi Belanda "Nieuwsuur".
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Uni Emirat Arab Diam-diam...
Uni Emirat Arab Diam-diam Melobi AS untuk Menolak Rencana Mesir tentang Rekonstruksi Gaza
5 Alasan Rencana Mesir...
5 Alasan Rencana Mesir untuk Gaza Mampu Mempersatukan Negara-negara Arab
Mengapa Negara-negara...
Mengapa Negara-negara Arab Bersatu Dukung Rencana Mesir Senilai Rp865 Triliun untuk Membangun Gaza?
Dianggap Terbaik di...
Dianggap Terbaik di Dunia, 3 Kapal Perusak Tipe 055 China Berlatih di Berbagai Wilayah Laut
Bagaimana Rencana Arab...
Bagaimana Rencana Arab untuk Gaza Dilaksanakan dan Berapa Biayanya?
AS Sambut Baik Pertemuan...
AS Sambut Baik Pertemuan Puncak Arab tentang Gaza, Tolak Hamas Berkuasa
Rencana Mesir untuk...
Rencana Mesir untuk Rekonstruksi Gaza Serukan Pengaturan Tata Kelola Transisi
Israel Tidak Pernah...
Israel Tidak Pernah Khawatir jika Mesir Melakukan Serangan Mendadak seperti Hamas, Kenapa?
Israel Ngotot Kuasai...
Israel Ngotot Kuasai Zona Penyangga Koridor Philadelphia di Perbatasan Gaza-Mesir
Rekomendasi
41 Perwira Tinggi TNI...
41 Perwira Tinggi TNI Resmi Naik Pangkat Hari Ini, Berikut Daftar Namanya
PIK 2 Ramadan Under...
PIK 2 Ramadan Under The Dome, Perayaan Ramadan Terbesar di Jakarta
Timnas Jepang Lolos...
Timnas Jepang Lolos ke Piala Dunia 2026 usai Kandaskan Bahrain 2-0
Berita Terkini
Ajudan Putin Ungkap...
Ajudan Putin Ungkap Tanggal Perundingan Rusia-AS Berikutnya di Riyadh
16 menit yang lalu
506 Tewas sejak Israel...
506 Tewas sejak Israel Mulai Lagi Genosida Gaza, Rumah Sakit Indonesia Kewalahan
1 jam yang lalu
Trump Surati Iran, Beri...
Trump Surati Iran, Beri Ultimatum 2 Bulan untuk Kesepakatan Nuklir Baru
2 jam yang lalu
Remehkan Houthi, Netanyahu...
Remehkan Houthi, Netanyahu Terbirit-birit Sembunyi saat Rudal Ditembakkan dari Yaman
2 jam yang lalu
Trump Disebut akan Mencalonkan...
Trump Disebut akan Mencalonkan Diri Lagi pada Pemilu 2028
3 jam yang lalu
Mufti Rusia Bongkar...
Mufti Rusia Bongkar Teori Konspirasi The Simpsons
4 jam yang lalu
Infografis
Hati-hati! Ini 10 Tanda...
Hati-hati! Ini 10 Tanda Kolesterol Tinggi yang Perlu Diwaspadai
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved