Miliarder Jepang Cari 8 Kru Perjalanan ke Bulan, Semua Orang Bisa Daftar

Rabu, 03 Maret 2021 - 12:43 WIB
loading...
Miliarder Jepang Cari...
Miliarder Jepang Yusaku Maezawa. Foto/REUTERS
A A A
TOKYO - Miliarder Jepang Yusaku Maezawa meluncurkan program pencarian delapan orang untuk bergabung dengannya sebagai penumpang pribadi pertama dalam perjalanan mengelilingi bulan dengan SpaceX Elon Musk.

Dia awalnya berencana mengundang para seniman untuk perjalanan selama sepekan yang dijadwalkan pada 2023.

“Proyek rejigged ini akan memberi lebih banyak orang dari penjuru dunia kesempatan untuk bergabung dalam perjalanan ini. Jika Anda melihat diri Anda sebagai seniman, maka Anda adalah seorang seniman,” ungkap Maezawa.



Tahap pertama dari proses aplikasi berjalan hingga 14 Maret.

Lihat infografis: Bukan F-35, Jet Tempur NGAD Disiapkan untuk Kalahkan China

Pengusaha yang menjual bisnis mode online Zozo Inc ke SoftBank pada 2019 itu akan membayar seluruh biaya perjalanan dengan kendaraan peluncuran generasi berikutnya yang dapat digunakan kembali dari SpaceX, yang dijuluki Starship.



Dua prototipe baru-baru ini telah meledak selama pengujian, menegaskan risikonya bagi Maezawa, 45, dan sesama penumpang lainnya.

Mereka juga harus menghadapi berbagai tekanan perjalanan luar angkasa dalam perjalanan pribadi pertama di luar orbit Bumi.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hidangkan Sup Berisi...
Hidangkan Sup Berisi Tikus ke Pelanggan, Restoran Jepang Minta Maaf
Siapa Iwao Hakamada?...
Siapa Iwao Hakamada? Napi Jepang yang Dapat Ganti Rugi Rp24 Miliar setelah Dipenjara 46 Tahun
3 Negara Asia Musuh...
3 Negara Asia Musuh Rusia, Salah Satunya Tetangga Indonesia
Jadi Terpidana Mati...
Jadi Terpidana Mati Terlama di Dunia Padahal Tak Bersalah, Pria Ini Dapat Kompensasi Rp23,9 Miliar
4 Alasan Anak Elon Musk...
4 Alasan Anak Elon Musk Memilih Jadi Transgender, dari Terinfeksi Virus hingga Ingin Lepas dari Figur Ayahnya
Bos Pentagon Tawarkan...
Bos Pentagon Tawarkan Pilihan antara Departemen Perang dan Pertahanan
8 Kepolisian Terbaik...
8 Kepolisian Terbaik di Dunia Tahun 2025, Nomor 7 Tetangga Indonesia
Viral Pikachu Ikut Demo...
Viral Pikachu Ikut Demo di Turki, Lari Dikejar Polisi
Arab Saudi Rayakan Idul...
Arab Saudi Rayakan Idul Fitri Minggu 30 Maret, Gerhana Tak Pengaruhi Penampakan Hilal
Rekomendasi
Bank Aladin dan Nanobank...
Bank Aladin dan Nanobank Syariah Kolaborasi Beri Kemudahan Pendaftaran Haji
Jelang Lebaran, Kemenko...
Jelang Lebaran, Kemenko Polkam Pastikan Distribusi Logistik di Jawa Barat Aman
4 Artis Indonesia Rayakan...
4 Artis Indonesia Rayakan Hari Raya Nyepi 2025, Happy Salma Mengarak Ogoh-ogoh
Berita Terkini
Siapa Emmanuel Lidden?...
Siapa Emmanuel Lidden? Penggila Sains Australia yang Dihukum 10 Tahun karena Ingin Membuat Senjata Nuklir
1 jam yang lalu
6 Negara yang Merayakan...
6 Negara yang Merayakan Idulfitri pada Senin 31 Maret 2025
4 jam yang lalu
Hamas Bantah Pernyataan...
Hamas Bantah Pernyataan Khaled Meshaal tentang Penyerahan Kekuasaan di Gaza
5 jam yang lalu
Mahasiswi PhD Asal Turki...
Mahasiswi PhD Asal Turki Ini Diculik saat Hendak Berbuka Puasa, Terancam Dideportasi dari AS karena Dituding Mendukung Hamas
6 jam yang lalu
Iran Siapkan Operasi...
Iran Siapkan Operasi True Promise III Menarget Israel, Berikut 3 Skenarionya
7 jam yang lalu
Israel Ancam Bombardir...
Israel Ancam Bombardir Lebanon setelah Hizbullah Tembakkan Roket
8 jam yang lalu
Infografis
Apakah Jenazah Covid-19...
Apakah Jenazah Covid-19 Bisa Menularkan Virus ke Orang Lain?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved