Inilah 10 Universitas Islam Favorit di Dunia

Senin, 11 Mei 2020 - 06:29 WIB
loading...
Inilah 10 Universitas...
Pada dasarnya universitas Islam seperti universitas lainnya. Dari ribuan universitas di dunia, setidaknya ada 10 universitas Islam paling diincar calon mahasiswa. Ilustrasi/SINDOnews/Titus Jefika Heri Hendarmawan
A A A
UNIVERSITAS Islam bukan universitas yang menawarkan kursus Islam atau yang khusus untuk umat Islam. Pada dasarnya universitas Islam seperti universitas lainnya, hanya saja mereka memiliki identitas atau piagam Islam atau Muslim. Dari ribuan universitas di dunia, setidaknya 10 universitas ini merupakan universitas Islam paling diincar calon mahasiswa.

1. Universitas Islam Madinah (Arab Saudi)

Inilah 10 Universitas Islam Favorit di Dunia


Universitas Islam Madinah di Arab Saudi disebut-sebut sebagai kampus Islam terbaik di dunia. Dari mulai fasilitas sampai dengan mencetak pendidiknya, kampus ini tidak dapat lagi dipungkiri kehebatannya.

Kampus favorit ini beralamatkan di Prince Naif bin Abdul Aziz, Al Jamiah, Madinah, Arab Saudi 42351. Hanya berjarak 7 km untuk menuju ke Masjid Nabawi. Universitas ini menjadi salah satu tujuan favorit bagi para penuntut ilmu syar’i dari berbagai penjuru dunia, khususnya Indonesia.

2. Universitas Al-Azhar (Mesir)

Inilah 10 Universitas Islam Favorit di Dunia



Salah satu pusat intelektual yang masyhur di Kairo adalah Universitas al-Azhar. Kampus ini terbentuk sejak masa Dinasti Fatimiyah, yang menguasai Mesir periode tahun 909-1171.

Universitas Al-Azhar adalah salah satu pusat utama pendidikan sastra Arab dan pengkajian Islam Sunni di dunia dan merupakan universitas pemberi gelar tertua kedua di dunia. Universitas ini berhubungan dengan Masjid Al-Azhar di wilayah Kairo Kuno.

3. Universitas Islam Imam Muhammad Bin Saud (Arab Saudi)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
3 Fakta Pembunuhan Muslim...
3 Fakta Pembunuhan Muslim di Prancis yang Gegerkan Dunia, Pemicunya Islamofobia?
Mesir Hancurkan Masjid...
Mesir Hancurkan Masjid Mahmoud Pasha Al-Falaky yang Bersejarah di Kairo, Picu Kecaman
Profil Katedral Our...
Profil Katedral Our Lady of Arabia, Gereja 9.000 Meter yang Dibangun Raja Bahrain Hamad bin Isa Al-Khalifa
Daftar 12 Anak Hamad...
Daftar 12 Anak Hamad bin Isa Al-Khalifa, Raja Bahrain yang Bangun Gereja 9.000 Meter Persegi
Profil 4 Istri Hamad...
Profil 4 Istri Hamad bin Isa Al-Khalifa, Raja Bahrain yang Bangun Gereja 9.000 Meter Persegi
Berapa Pendapatan Arab...
Berapa Pendapatan Arab Saudi dari Pelaksanaan Haji? Ternyata Tembus Rp248,2 Triliun Per Tahun
Menag Nasaruddin Minta...
Menag Nasaruddin Minta Program Pendidikan Dilandasi Nilai-nilai Cinta
Kim Jong Un Pantau Uji...
Kim Jong Un Pantau Uji Coba Rudal Balistik Korut, Tekankan Kesiapan Kekuatan Nuklir
Ngeri! 13 Orang Tewas...
Ngeri! 13 Orang Tewas Disambar Petir
Rekomendasi
Waisak, Bang Doel: Jakarta...
Waisak, Bang Doel: Jakarta Tuan Rumah yang Nyaman bagi Seluruh Umat Beragama
Ultimatum Juara Kelas...
Ultimatum Juara Kelas Berat Ringan: Magomed Ankalaev Desak Pereira Gelar Rematch di UFC 317!
Polri Siap Kerahkan...
Polri Siap Kerahkan Pasukan untuk Tertibkan Premanisme, Serius atau Cuma Omon-omon?
Berita Terkini
Secara Tak Langsung,...
Secara Tak Langsung, Angkatan Udara India Akui Rafale Ditembak Jatuh Pakistan
Setelah Memberontak...
Setelah Memberontak 31 Tahun dan Menewaskan 40.000 Orang, PKK Membubarkan Diri
Satpam Ini Tewas saat...
Satpam Ini Tewas saat Berhubungan Intim di Pabrik, Keluarganya Diberi Kompensasi karena Dianggap Kecelakaan Kerja
Hamas Siap Bebaskan...
Hamas Siap Bebaskan Sandera Israel-Amerika Edan Alexander
Israel Peringatkan Warga...
Israel Peringatkan Warga Yaman Tinggalkan 3 Pelabuhan yang Dikuasai Houthi, Bakal Diserang Besar-besaran
India dan Pakistan Saling...
India dan Pakistan Saling Klaim Menang Perang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved