Senator AS Desak Washington Segera Sanksi Turki atas Pembelian S-400

Kamis, 08 Oktober 2020 - 19:17 WIB
loading...
Senator AS Desak Washington...
Seorang senator Republik dan Demokrat Amerika Serikat meminta pemerintahan Donald Trump untuk menjatuhkan sanksi kepada Turki atas pembelian S-400 Rusia. Foto/REUTERS
A A A
WASHINGTON - Seorang senator Republik dan Demokrat Amerika Serikat (AS ) meminta pemerintahan Presiden Donald Trump untuk menjatuhkan sanksi kepada Turki atas pembelian S-400 Rusia . Permintaan ini datang setelah adanya laporan bahwa Turki berencana melakukan uji coba sistem pertahanan udara tersebut.

Bloomberg melaporkan bahwa Turki berencana untuk melakukan tes komprehensif terhadap sistem pertahanan rudal S-400, mengutip orang-orang yang mengetahui masalah tersebut. ( Baca Juga: Lihat foto: Antusias Warga AS Saksikan Debat Cawapres Kamala dan Pance
"Kegagalan Washington untuk bertindak lebih tegas tentang pembelian S-400 telah "memberanikan" pemerintah Turki," bunyi surat tersebut, seperti dilansir Anadolu Agency pada Kamis (8/10/2020).

Turki membeli sejumlah sistem rudal dari Rusia tahun lalu, yang menyebabkan penangguhannya dari program jet tempur siluman F-35 AS. Washington mengatakan, Ankara mengambil risiko sanksi AS jika mereka menyebarkan S-400 buatan Rusia, tetapi belum memberlakukannya.
(esn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Benarkah Perusahaan...
Benarkah Perusahaan Satelit China Dukung Houthi Yaman Perangi AS?
3 Tujuan Rusia Menempatkan...
3 Tujuan Rusia Menempatkan Pesawat Tempur di Biak Papua
Rakyat Swiss Minta Pembelian...
Rakyat Swiss Minta Pembelian 36 Jet Tempur Siluman F-35 AS Dibatalkan, Ini Alasannya
Jerman Tak Siap Hadapi...
Jerman Tak Siap Hadapi Perang Dunia III Melawan Rusia, Ini Sebabnya
Mahasiswa Indonesia...
Mahasiswa Indonesia Ditahan AS, Jadi Korban Kebijakan Imigrasi Trump
Jenderal AS Ini Sudah...
Jenderal AS Ini Sudah Tak Sabar Ingin Mengebom Iran, tapi...
Dulu Menentang, Sekarang...
Dulu Menentang, Sekarang Arab Saudi Dukung Kesepakatan Nuklir Iran-AS, Mengapa?
Paus Fransiskus Meninggal...
Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Para Pemimpin Dunia Sampaikan Belasungkawa
Kenapa Pope Dipanggil...
Kenapa Pope Dipanggil Paus di Indonesia? Simak Fakta Menarik yang Jarang Diketahui
Rekomendasi
Pengacara Hedon, Rakyat...
Pengacara Hedon, Rakyat Tekor Rp60 Miliar untuk Menyapu Rp17,7 Triliun
Elnusa Petrofin Gelar...
Elnusa Petrofin Gelar Job Fair Perkuat Pengembangan Talenta Muda
Bidik Pasar Singapura,...
Bidik Pasar Singapura, KIN dan Morinaga Kolaborasi Hadirkan Inovasi Susu Premium
Berita Terkini
Paus Fransiskus Wafat...
Paus Fransiskus Wafat usai Sampaikan Pidato Terakhir Serukan Diakhirinya Perang di Gaza
1 jam yang lalu
5 Fakta Fahda binti...
5 Fakta Fahda binti Falah, Istri Raja Salman dan Ibu dari Putra Mahkota Arab Saudi
3 jam yang lalu
Dunia Berduka, Lonceng...
Dunia Berduka, Lonceng Gereja-gereja Berdentang untuk Paus Fransiskus
4 jam yang lalu
Para Pemimpin Timur...
Para Pemimpin Timur Tengah Ungkap Duka Mendalam atas Wafatnya Paus Fransiskus
5 jam yang lalu
Pemukim Israel Culik...
Pemukim Israel Culik 2 Anak Palestina, Mengikat Mereka di Pohon hingga Pingsan
6 jam yang lalu
Benarkah Perusahaan...
Benarkah Perusahaan Satelit China Dukung Houthi Yaman Perangi AS?
7 jam yang lalu
Infografis
Lawan AS, Desak Eropa...
Lawan AS, Desak Eropa Ganti Jet Tempur Siluman F-35 dengan Rafale
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved