Kocak, Pria Ini Coba Merampok Bank dengan Pistol Air Berbentuk Dinosaurus

Selasa, 18 Februari 2025 - 13:23 WIB
loading...
Kocak, Pria Ini Coba...
Pria di Korea Selatan mencoba merampok bank namun dengan pistol air mainan berbentuk dinosaurus. Foto/NDTV
A A A
SEOUL - Seorang pria di Korea Selatan (Korsel) telah ditangkap polisi setelah mencoba merampok bank.

Yang menggelikan, dia tidak menggunakan senjata mematikan dalam beraksi, melainkan sebuah pistol air berbentuk dinosaurus.

Kejadian aneh ini terjadi pada 10 Februari di sebuah bank di Gijang-gun, Busan.

Si perampok, pria berusia 30-an tahun, yang menyamar dengan syal dan topi, memasuki gedung bank dengan membawa tas travel.

Dia kemudian mengeluarkan kantong plastik hitam, berpura-pura itu adalah senjata, dan berteriak, "Berlututlah!"



Para staf bank dan nasabah terkejut, dengan beberapa dari mereka berteriak panik.

Si perampok kemudian memblokir pintu masuk, mendekati konter, dan meminta staf bank untuk mengisi tas travelnya dengan uang kertas 50.000 won Korea, denominasi mata uang Korea terbesar, yang setara dengan sekitar USD34.

Namun, upaya perampokan itu digagalkan ketika seorang nasabah berusia 53 tahun dengan berani melawan si perampok dari belakang, dengan bantuan beberapa anggota staf bank.

Perampok itu berhasil dilumpuhkan hanya dua menit setelah memasuki bank.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kisah Bayi Rachel Rollinson...
Kisah Bayi Rachel Rollinson Dibuang karena Dianggap Bawa Sial, 60 Tahun Kemudian Bertemu Ibu Kandungnya
Jet Tempur Rusia Masuk...
Jet Tempur Rusia Masuk ke Zona Identifikasi Pertahanan Udara Korea Selatan
Kondisi Genetik Langka,...
Kondisi Genetik Langka, Gadis Ini Tak Merasakan Sakit Bahkan usai Ditabrak Mobil
Korea Utara Tembakkan...
Korea Utara Tembakkan Beberapa Rudal, Marah dengan Latihan Perang AS-Korsel
Perempuan Cantik Ini...
Perempuan Cantik Ini Jual Keperawanannya Rp33 Miliar, Klaim Tak Menyesal
Presiden Korea Selatan...
Presiden Korea Selatan Yoon Suk-yeol Dibebaskan dari Penjara
Latihan Tempur Kacau,...
Latihan Tempur Kacau, Jet Militer Korea Selatan Malah Mengebom Warganya Sendiri
Eks Ajudan Zelensky:...
Eks Ajudan Zelensky: Ukraina Berencana Ledakkan Pembangkit Nuklir Jika Kalah
Papua Nugini Uji Coba...
Papua Nugini Uji Coba Blokir Facebook, Kenapa?
Rekomendasi
Oscar De La Hoya Jual...
Oscar De La Hoya Jual Vergil Ortiz Jr vs Errol Spence di Stadion Cowboys
Kebakaran Landa Rumah...
Kebakaran Landa Rumah Padat Penduduk Grogol, 17 Unit Damkar Diterjunkan
Danar Widianto Hangatkan...
Danar Widianto Hangatkan Nobar Indonesia vs Bahrain, Jadi Teman Ngabuburit di La Piazza
Berita Terkini
Kocak! Penerbangan United...
Kocak! Penerbangan United Airlines ke China Putar Balik setelah Pilot Sadar Dia Lupa Bawa Paspor
37 menit yang lalu
Yordania Usulkan Pengasingan...
Yordania Usulkan Pengasingan 3.000 Anggota Hamas dari Gaza untuk Akhiri Genosida Israel
1 jam yang lalu
3 Negara Musuh Terbesar...
3 Negara Musuh Terbesar Israel, Salah Satunya Memiliki Senjata Nuklir
2 jam yang lalu
Bos Shin Bet Israel...
Bos Shin Bet Israel Yakin akan Berdirinya Negara Palestina
2 jam yang lalu
Profil Hamdan Ballal,...
Profil Hamdan Ballal, Sutradara Film Pemenang Oscar No Other Land Asal Palestina yang Ditangkap Militer Israel
3 jam yang lalu
5 Komandan Hamas yang...
5 Komandan Hamas yang Tewas di Tangan Israel, Salah Satunya Meninggal Bersama Keluarga di Kamp Pengungsian
4 jam yang lalu
Infografis
Lawan AS, Desak Eropa...
Lawan AS, Desak Eropa Ganti Jet Tempur Siluman F-35 dengan Rafale
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved