Rusia Dilaporkan Tangkap Sejumlah Donatur ISIS

Selasa, 01 September 2020 - 00:58 WIB
loading...
Rusia Dilaporkan Tangkap...
Dinas Keamanan Rusia atau FSB mengaku telah menangkap sejumlah orang yang menjadi donatur, sekaligus pengumpul dana untuk ISIS. Foto/Ist
A A A
MOSKOW - Dinas Keamanan Rusia atau FSB mengaku telah menangkap sejumlah orang yang menjadi donatur, sekaligus pengumpul dana untuk ISIS . FSB menyebut, penangkapan itu terjadi di lima wilayah rusia.

FSB menyatakan, penangkapan ini terjadi dalam operasi gabungan yang dilakukan sejumlah lembaga di Rusia. Mereka yang ditangkap, jelasnya, akan dijerat dengan pasal terorisme, karena mereka telah bersekongkol dan membantu kelompok teroris, baik secara langsung maupun tidak. ( )

Menurut FSB, mereka yang ditangkap terlibat dalam aktivitas kelompok kejahatan yang anggotanya telah dihukum karena mendanai organisasi teroris di Suriah. "Alat komunikasi dan alat pembayaran yang membuktikan aktivitas ilegal mereka disita," tukasnya.
(esn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1709 seconds (0.1#10.140)