Media Asing: Akankah UU Pilkada Indonesia Direvisi demi Putra Jokowi?

Kamis, 22 Agustus 2024 - 14:46 WIB
loading...
Media Asing: Akankah...
Media asing ikut menyoroti upaya revisi UU Pilkada oleh DPR yang memicu protes publik. Foto/Arif Julianto/Sindonews.com
A A A
JAKARTA - Reuters, media asal Inggris, ikut menyoroti polemik Parlemen vs Mahkamah Konstitusi (MK) perihal upaya revisi Undang-Undang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang sedang ramai di Indonesia.

Laporan media asing itu secara khusus menyinggung dugaan motif upaya revisi UU itu untuk membuka jalan bagi putra bungsu Presiden Joko Widodo (Jokowi), Kaesang Pengarep, maju sebagai calon kepala daerah.

"Indonesia’s parliament vs court: Will elections law be revised to allow Widodo’s son to contest? (Parlemen Indonesia vs pengadilan: Akankah undang-undang pemilu direvisi untuk mengizinkan putra Widodo ikut serta dalam pemilihan?" demikian judul laporan Reuters.



Hari ini (22/8/2024), Parlemen atau Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Indonesia telah menunda pengesahan revisi UU tersebut. Upaya revisi itu memicu protes, dianggap sebagai langkah memperkuat pengaruh politik Presiden Jokowi yang akan lengser.

Parlemen telah berencana untuk meratifikasi revisi UU yang akan membatalkan putusan MK awal minggu ini.

Perubahan legislatif tersebut, menurut analisis Reuters, akan menghalangi kritikus pemerintah yang vokal dalam perebutan jabatan gubernur Jakarta yang berpengaruh, dan juga membuka jalan bagi putra bungsu Jokowi untuk mencalonkan diri dalam Pilkada di Jawa pada November mendatang.

Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Ahmad mengatakan sidang paripurna ditunda karena jumlah anggota DPR yang hadir tidak mencapai kuorum.

Tidak jelas berapa lama sidang paripurna akan ditunda, atau apakah sidang akan tetap dilaksanakan hari ini.

Namun, seteru kekuasaan antara DPR dan lembaga peradilan terjadi di tengah perkembangan politik yang dramatis selama seminggu di negara demokrasi terbesar ketiga di dunia ini, dan di akhir masa jabatan kedua presiden.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Jokowi Finalis Tokoh...
Jokowi Finalis Tokoh Dunia Terkorup Versi OCCRP, Begini Sorotan Media Asing
OCCRP Ungkap Alasan...
OCCRP Ungkap Alasan Jokowi Jadi Finalis Tokoh Terkorup Dunia
Jokowi Finalis Tokoh...
Jokowi Finalis Tokoh Dunia Terkorup Versi OCCRP
MK Korea Selatan Memulai...
MK Korea Selatan Memulai Peninjauan Pemakzulan Presiden Yoon Suk-yeol
Profil 2 Wanita Muslim...
Profil 2 Wanita Muslim Pertama Anggota Kongres AS yang Terpilih Lagi
Media Asing Soroti Bagaimana...
Media Asing Soroti Bagaimana Jokowi yang Akan Lengser Arahkan Putranya ke Kursi Wapres
Universitas Amerika...
Universitas Amerika Didesak Cabut Beasiswa Menantu Presiden Jokowi
Selamatkan Puluhan Warga...
Selamatkan Puluhan Warga Korsel dari Kebakaran Hutan, WNI Bisa Dapat Visa Jangka Panjang
Dahsyatnya Ledakan Pipa...
Dahsyatnya Ledakan Pipa Gas Petronas serasa Gempa Bumi, Suhu Capai 1.000 Derajat Celsius
Rekomendasi
Kocak! Mike Tyson dan...
Kocak! Mike Tyson dan Evander Holyfield Berdebat Cuilan Kuping The Real Deal
Ray Sahetapy Berwasiat...
Ray Sahetapy Berwasiat Ingin Dimakamkan di Sulawesi Tengah
Begini Kondisi Terakhir...
Begini Kondisi Terakhir Ray Sahetapy sebelum Meninggal, Semangat Hidupnya Menurun
Berita Terkini
Militer China Kepung...
Militer China Kepung Taiwan untuk Simulasi Invasi Besar-besaran, AS Tak Bisa Berbuat Banyak
21 menit yang lalu
Israel Ingin Rebut Wilayah...
Israel Ingin Rebut Wilayah yang Lebih Luas, Hamas Siap Melawan
1 jam yang lalu
Siapa Sheikh Mohammed...
Siapa Sheikh Mohammed bin Zayed? Presiden UEA yang Dijadikan Nama Jalan Tol di Indonesia
2 jam yang lalu
4 Negara Mayoritas Islam...
4 Negara Mayoritas Islam Rayakan Lebaran dalam Kondisi Berperang, dari Palestina hingga Suriah
3 jam yang lalu
Rusia Kecam Trump karena...
Rusia Kecam Trump karena Mengancam Akan Mengebom Iran
4 jam yang lalu
4 Alasan Elon Musk Akan...
4 Alasan Elon Musk Akan Dijadikan Nama Kapal Induk AS Terbaru, Salah Satunya Simbol Kebangkitan Militer
5 jam yang lalu
Infografis
Orang Asing Pemegang...
Orang Asing Pemegang Golden Visa Bisa Miliki Tanah di Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved