Swedia Akhirnya Gabung NATO: 'Rusia Pasti Tak Suka'

Selasa, 27 Februari 2024 - 10:45 WIB
loading...
Swedia Akhirnya Gabung...
Swedia akhirnya gabung NATO setelah Hongaria memberikan persetujuan. Swedia menyatakan langkahnya ini pasti tidak disukai Rusia. Foto/REUTERS
A A A
STOCKHOLM - Swedia akhirnya bergabung dengan NATO setelah Parlemen Hongaria meratifikasi pengajuan keanggotaan oleh Stockholm pada Senin.

Penerimaan resmi keanggotaan baru NATO untuk Swedia akan dilakukan dalam waktu dekat.

Perdana Menteri Swedia Ulf Kristersson menyebut momen hari Senin kemarin sebagai “hari bersejarah”, sementara anggota NATO lainnya menyatakan lega atas langkah Stockholm—yang dipicu oleh invasi Rusia ke Ukraina.

Sekretaris Jenderal NATO Jens Stoltenberg mengatakan Swedia akan membuat aliansi tersebut lebih kuat dan lebih aman.

Sedangkan Amerika Serikat, kekuatan utama aliansi tersebut, serta Inggris dan Jerman menyambut baik bergabungnya Swedia dalam waktu dekat.



"Kehadiran Swedia di NATO “memperkuat aliansi pertahanan kami dan juga keamanan Eropa dan dunia," kata Kanselir Jerman Olaf Scholz, seperti dikutip AFP, Selasa (27/2/2024).

Invasi Rusia ke Ukraina sejak dua tahun lalu mendorong Swedia dan negara tetangganya; Finlandia; mengajukan permohonan bergabung dengan blok trans-Atlantik, mengakhiri sikap non-blok yang sudah lama mereka jalani.

Namun setiap calon anggota baru harus mendapatkan persetujuan dari seluruh anggota NATO untuk bisa diterima.

Pemungutan suara di Parlemen Hongaria kemarin telah mengakhiri penundaan lebih dari satu tahun yang membuat 31 negara lainnya frustrasi ketika Ukraina kewalahan melawan pasukan Rusia.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Antisipasi Invasi Musuh...
Antisipasi Invasi Musuh Bebuyutan, Negara Tetangga Rusia Ingin Membentuk Tentara Terkuat
Terungkap, Putra Wakil...
Terungkap, Putra Wakil Bos CIA Tewas dalam Perang Dukung Rusia Melawan Ukraina
Jenderal Senior Rusia...
Jenderal Senior Rusia Dihabisi dengan Bom Mobil, Trump: Ini Masalah Besar!
Satelit Rahasia Rusia...
Satelit Rahasia Rusia yang Diduga Terhubung Senjata Nuklir Berputar di Luar Kendali
Jenderal Tertinggi Rusia...
Jenderal Tertinggi Rusia Puji Kepahlawanan Militer Korut setelah Rebut Kembali Kursk dari Ukraina
Putin dan Netanyahu...
Putin dan Netanyahu Absen di Pemakaman Paus Fransiskus, Beijing Tetap Bungkam, Kenapa?
Putin Klaim Rusia Rebut...
Putin Klaim Rusia Rebut Kembali Kursk dari Tentara Ukraina
Berhasil Bebaskan Kursk,...
Berhasil Bebaskan Kursk, Rusia Akhirnya Akui Kerahkan Tentara Korut dalam Perang Lawan Ukraina
Presiden Filipina Marcos...
Presiden Filipina Marcos Jr Teken UU Pemakaman Islam, RS Dilarang Tahan Jenazah Muslim
Rekomendasi
Jangan Remehkan Mobil...
Jangan Remehkan Mobil Polisi Jepang Ternyata Segini Kecepatannya
Eddie Hall KO Brutal...
Eddie Hall KO Brutal Mariusz Pudzianowski dalam 27 Detik di Ronde Pertama
Sukses di Cianjur, Model...
Sukses di Cianjur, Model Kewirausahaan Kementan Dilirik Delegasi Internasional
Berita Terkini
Antisipasi Invasi Musuh...
Antisipasi Invasi Musuh Bebuyutan, Negara Tetangga Rusia Ingin Membentuk Tentara Terkuat
24 menit yang lalu
Mengapa Paus Fransiskus...
Mengapa Paus Fransiskus Tidak Dimakamkan di Vatikan?
1 jam yang lalu
Mobil Tabrak Kerumunan...
Mobil Tabrak Kerumunan Warga di Festival Hari Lapu Lapu di Vancouver
1 jam yang lalu
Perempuan yang Klaim...
Perempuan yang Klaim Jadi Budak Seks Pangeran Andrew dan Epstein Tewas Bunuh Diri
2 jam yang lalu
Viral, Profesor Ini...
Viral, Profesor Ini Gunakan Drone untuk Cegah Mahasiswa Menyontek selama Ujian
2 jam yang lalu
Apa Sebenarnya Tugas...
Apa Sebenarnya Tugas Seorang Paus di Negara Terkecil di Dunia? Ternyata Ada 7
3 jam yang lalu
Infografis
Jika Diinvasi Barat,...
Jika Diinvasi Barat, Rusia Pastikan Gunakan Senjata Nuklir
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved