Sama-sama Badan Intelijen Israel, Ini Beda Mossad dan Shin Bet

Jum'at, 24 November 2023 - 14:28 WIB
loading...
A A A
Pada 1950-an dan 1960-an, aktivitas utama Shin Bet adalah membantu pemerintahan militer, melawan terorisme dan subversi politik di kalangan Yahudi Israel, serta melawan spionase asing dari Eropa Timur dan negara-negara Arab di dalam negeri.

Shin Bet memiliki tugas penting dalam menjaga keamanan Perdana Menteri Israel. Organisasi ini juga bertanggung jawab atas keamanan para pejabat tinggi negara lain, keamanan maskapai penerbangan nasional, serta melindungi lokasi-lokasi sensitif.

Namun organisasi intelijen Israel ini sempat punya reputasi buruk ketika beberapa oknum anggotanya telah melakukan kekerasan terhadap warga Palestina hingga menimbulkan korban jiwa.

Shin Bet juga dianggap gagal menjalankan tugasnya ketika terjadi pembunuhan Perdana Menteri Yitzhak Rabin pada 1995.

Fungsi Shin Bet ini lebih menyerupai FBI di AS.
(mas)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1397 seconds (0.1#10.140)