Pelaku Penyanderaan di Bank Prancis Masuk dalam Daftar Pemantauan

Jum'at, 07 Agustus 2020 - 03:10 WIB
loading...
Pelaku Penyanderaan...
Polisi menutup jalan di sekitar lokasi penyanderaan. Foto/Ynet News
A A A
PARIS - Pelaku penyanderaan di Le Havre diyakini memiliki hubungan dengan kelompok Islam. Hal itu diungkapkan dua pejabat senior kepolisian Prancis yang berhubungan langsung dengan petugas yang terlibat dalam operasi tersebut.

Salah satu dari dua pejabat itu mengatakan tersangka berusia 34 tahun itu telah diketahui identitasnya oleh polisi dan berada dalam daftar pantauan badan keamanan.

“Kami telah mengidentifikasinya. Dia ada di daftar pantauan. Kami tahu bahwa dia telah diradikalisasi dan menderita penyakit kejiwaan yang serius,” kata Yves Lefebvre, kepala serikat polisi SGP Unite yang dilansir dari Reuters, Jumat (7/8/2020).

Sementara itu, negosiatorpolisi telah berhasil mengamankan pembebasan sandera keempat yang ditahan oleh seorang pria bersenjata itu di sebuah bank di Le Havre, Prancis utara.

Sanderatersebut dibebaskan pada waktu yang telah disepakati sebelumnya. Saat ini, dua orang lagi masih ditahan oleh penyerang.

Diwartakan sebelumnya seorang pria bersenjata telah menyandera beberapa orang di sebuah bank di Normandia, Prancis. Media mengatakan ia menuntut Israel membebaskan anak-anak Palestina yang dipenjara secara tidak adil dan membiarkan warga Palestina di bawah 40 tahun masuk ke masjid Al-Aqsa di Yerusalem.

Kedua tuntutan itu diberikan langsung ke media, menurut kantor berita RTL.

Pasukan anti teror Prancis, RAID, telah berada di tempat kejadian dan jalan-jalan sekitarnya telah ditutup. Tidak ada korban cedera yang dilaporkan.
(ber)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
6 Fakta Senjata Nuklir...
6 Fakta Senjata Nuklir Prancis, Kekuatan yang Akan Payungi Eropa dari Invasi Rusia
Prancis Kerahkan Pesawat...
Prancis Kerahkan Pesawat Bersenjata Nuklir ke Perbatasan Jerman, Ini Pemicu Utamanya
AS Diminta Kembalikan...
AS Diminta Kembalikan Patung Liberty ke Prancis, Ini Respons Menohok Gedung Putih
Tentara Prancis Mulai...
Tentara Prancis Mulai Hengkang dari Senegal, Negara Bekas Jajahannya
5 Negara Calon Pemimpin...
5 Negara Calon Pemimpin Baru NATO Jika AS Keluar, Salah Satunya Berpenduduk Mayoritas Muslim
Jerman Ogah Memiliki...
Jerman Ogah Memiliki Senjata Nuklir, Pilih Andalkan Prancis dan Inggris
Akhir Dominasi Prancis...
Akhir Dominasi Prancis di Afrika, Macron Tarik Pasukan Militer dari Senegal
5 Negara NATO dengan...
5 Negara NATO dengan Militer Terkuat Jika Amerika Serikat Keluar, Siapa Saja?
10 Negara Paling Bersih...
10 Negara Paling Bersih di Dunia, Eropa Mendominasi
Rekomendasi
Siasat Raja Singasari...
Siasat Raja Singasari Tangkal Ancaman dari Cina Pascapengusiran Utusan Mongol
Sengketa Tanah Mat Solar...
Sengketa Tanah Mat Solar Berakhir Damai, Ganti Rugi Rp3,3 Miliar Cair 26 Maret
Bisa Potong Sapi, Nissan...
Bisa Potong Sapi, Nissan Luncurkan Nismo Paling Tajam di Dunia
Berita Terkini
Kucing Caracal Serang...
Kucing Caracal Serang Tentara Israel, Dipuji Lebih Membela Palestina ketimbang Negara-negara Islam
21 menit yang lalu
PM Negara NATO Mencela...
PM Negara NATO Mencela Uni Eropa yang Ingin Perang saat AS Coba Damaikan Rusia-Ukraina
1 jam yang lalu
Siapa Asthildur Loa...
Siapa Asthildur Loa Thorsdottir? Menteri Islandia Urusan Anak yang Mundur karena Pernah Memiliki Hubungan Rahasia dengan Bocah di Bawah Umur
2 jam yang lalu
Profil Ronen Bar, Pemimpin...
Profil Ronen Bar, Pemimpin Shin Bet yang Dipecat karena Berani Melawan PM Netanyahu
2 jam yang lalu
2 Siswi Kembar Muslim...
2 Siswi Kembar Muslim Dipukuli Teman Sekalas di AS, Hijabnya Dilucuti dan Diejek
3 jam yang lalu
3 Alasan Wali kota Istanbul...
3 Alasan Wali kota Istanbul Ekrem Imamoglu Ditangkap sebelum Pemilu Melawan Erdogan
4 jam yang lalu
Infografis
Fenomena Ikan yang Hidup...
Fenomena Ikan yang Hidup di Laut Dalam Bermunculan ke Permukaan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved