Pemuda Ini Diadili karena Berhubungan Seks dengan Sapi, Sampel DNA Jadi Bukti

Kamis, 31 Agustus 2023 - 11:48 WIB
loading...
Pemuda Ini Diadili karena...
Liam Brown, pemuda Inggris yang diadili karena berhubungan seks dengan seekor sapi. Sampel DNA jadi bukti kesalahannya. Foto/Daily Echo
A A A
LONDON - Seorang pemuda di Inggris dibawa ke pengadilan setelah ketahuan berhubungan seks dengan seekor sapi. Dia dinyatakan bersalah dengan disodorkan bukti sampel DNA yang diambil dari hewan ternak tersebut.

Dalam sidang Pengadilan Poole Magistrate hari Rabu, Liam Brown (25) mengaku bersalah melakukan penetrasi seksual dengan hewan hidup.

Pada Juni tahun lalu, Brown menyelinap ke sebuah peternakan di Burton, Dorset, di barat daya Inggris pada malam hari. Namun, para peternak telah memasang sistem pengawasan baru dan menangkapnya.



Para peternak telah memasang sistem tersebut karena mereka semakin khawatir terhadap kesejahteraan hewan ternak mereka.

Saat menangani kasus ini, pengacara ternama; Charles Nightingale, mengatakan Brown sudah dikenal para peternak sejak dia masih kecil karena anggota keluarganya adalah mantan pegawai peternakan.

“Terdakwa sudah dikenal keluarga [para peternak] selama beberapa tahun sejak dia masih kecil," katanya seperti dilansir Mail Online, Kamis (31/8/2023).

“Terdakwa ditemukan oleh anggota keluarga peternak yang mempunyai kepedulian terhadap kesejahteraan anakan ternak tersebut dan memasang alarm di area tersebut," paparnya.

“Pada malam tersebut mereka disiagakan oleh alarm dan peralatan yang telah mereka siapkan sehingga terdakwa ditemukan. Selanjutnya, sampel diambil dari hewan yang mengonfirmasi hubungan seksual tersebut.”

Sejak kejadian itu, Brown belum kembali ke peternakan dan keluarga yang menjalankan peternakan tersebut tidak menginginkan dia berada di dekat peternakan.

Di pengadilan, Brown menangis saat dia mengaku bersalah melakukan penetrasi seksual dengan hewan hidup dan menyebabkan penderitaan yang tidak perlu pada hewan yang dilindungi.

Brown menghadapi kemungkinan hukuman penjara setelah kasusnya dilimpahkan ke Pengadilan Bournemouth Crown. Dia diberi jaminan tanpa syarat dan hukumannya akan dijatuhkan pada 22 September 2023.
(mas)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
MA Inggris Putuskan...
MA Inggris Putuskan Wanita Adalah Perempuan dari Lahir, Pukulan Telak bagi LGBT
Wanita Ini Gugat Lab...
Wanita Ini Gugat Lab DNA karena Hasil yang Keliru Membuatnya Terlanjur Aborsi
Aneh tapi Nyata, Kepala...
Aneh tapi Nyata, Kepala Wanita Ini Terputus di Bagian Dalam tapi Berhasil Disambungkan Kembali
Filsuf Oxford Ini Ungkap...
Filsuf Oxford Ini Ungkap Kematian Bukanlah Akhir, tapi Ada Akhirat setelah Kematian
Rusia Lacak Kapal Selam...
Rusia Lacak Kapal Selam Nuklir Inggris yang Teknologinya Dinilai Sangat Tua dan Ketinggalan Zaman
The Times: Inggris Terlibat...
The Times: Inggris Terlibat Perang Rusia-Ukraina, Termasuk Kerahkan Pasukan Rahasia
Wanita Ini Melahirkan...
Wanita Ini Melahirkan Bayi Orang Lain karena Kesalahan dalam Proses IVF
Rudal China Bisa Tenggelamkan...
Rudal China Bisa Tenggelamkan Seluruh Armada Kapal Induk AS Hanya dalam 20 Menit
Terkunci saat Siram...
Terkunci saat Siram Tanaman, Perempuan Ini Terjebak di Balkon Apartemen 2 Hari
Rekomendasi
Pangeran William Kemungkinan...
Pangeran William Kemungkinan Besar Jadi Raja Lebih Cepat, Transisi Kekuasaan Sudah Disiapkan
Telkom Indonesia Hadirkan...
Telkom Indonesia Hadirkan Data Center di Batam, Kapasitas Capai 54 MW
Jawaban Menohok Ratu...
Jawaban Menohok Ratu Camilla soal Raja Charles III Turun Takhta: Mimpi!
Berita Terkini
Emir Qatar Tiba di Moskow,...
Emir Qatar Tiba di Moskow, Bertemu Putin Bahas Ukraina dan Timur Tengah
8 jam yang lalu
Uni Eropa Tegaskan Barat...
Uni Eropa Tegaskan Barat Tidak Ada Lagi, AS Bukan Mitra Terpenting
9 jam yang lalu
Balas Perang Tarif Trump,...
Balas Perang Tarif Trump, Presiden China Xi Jinping Galang Kekuatan di ASEAN
10 jam yang lalu
Eks Pejabat Mossad Ungkap...
Eks Pejabat Mossad Ungkap Netanyahu akan Dipaksa Terima Gencatan Senjata Tahap Kedua
11 jam yang lalu
AS Mulai Tarik Pasukan...
AS Mulai Tarik Pasukan dari Pangkalan Utama di Dekat Ladang Gas Terbesar Suriah
11 jam yang lalu
Qatar Siap Menengahi...
Qatar Siap Menengahi Konflik Rusia dan Ukraina
12 jam yang lalu
Infografis
Ibtihal Aboussad Dipecat...
Ibtihal Aboussad Dipecat Microsoft karena Menentang Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved