5 Negara Paling Ateis di Dunia, Salah Satunya Justru Jadi Negara Maju

Selasa, 16 Mei 2023 - 12:23 WIB
loading...
A A A
Negara yang dipimpin Kim Jong-un ini menempati setengah dari Semenanjung Korea dan berbatasan dengan Korea Selatan, China, dan Rusia.

Negara ini memiliki senjata nuklir dan bermusuhan dengan Amerika Serikat (AS) beserta sekutunya.

Kekurangan dari Korea Utara adalah pendapatan per kapita rendah dan sering disebut sebagai "negara nakal" yang telah diperintah oleh keluarga otokratis selama beberapa dekade.

3. Republik Estonia


Populasi yang tidak berafiliasi dengan agama mencapai 60,2 persen.

Republik Estonia merupakan negara Eropa di kawasan Baltik.

Anggota NATO ini memiliki ekonomi kecil. Orang-orangnya secara konsisten disurvei tidak memiliki afiliasi agama, dengan perkiraan terbaru Pew sekitar 60,2 persen.

Meski mayoritas penduduknya tidak beragama, populasi umat Kristen di sana mencapai 39,3 persen.

4. Jepang


Populasi yang tidak berafiliasi dengan agama mencapai 60 persen.

Meski menjai salah satu negara paling ateis di dunia, Jepang tampil beda dengan tumbuh sebagai salah satu negara paling maju dan berteknologi maju di Bumi.

PDB-nya sebesar USD4,3 triliun, yang secara nominal adalah yang terbesar ketiga di dunia. Pendapatan per kapitanya sebesar USD33.822.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jadi Terpidana Mati...
Jadi Terpidana Mati Terlama di Dunia Padahal Tak Bersalah, Pria Ini Dapat Kompensasi Rp23,9 Miliar
8 Kepolisian Terbaik...
8 Kepolisian Terbaik di Dunia Tahun 2025, Nomor 7 Tetangga Indonesia
Apakah Kim Jong-un Benar...
Apakah Kim Jong-un Benar Masuk Islam? Cek Faktanya
Budaya Malu Korupsi...
Budaya Malu Korupsi Terkenal di Jepang, Mengapa Indonesia Tak Bisa Meniru?
Korea Utara Tembakkan...
Korea Utara Tembakkan Beberapa Rudal, Marah dengan Latihan Perang AS-Korsel
Korea Utara Membangun...
Korea Utara Membangun Kapal Selam Nuklir, Momok Baru bagi AS dan Sekutunya
Latihan Tempur Kacau,...
Latihan Tempur Kacau, Jet Militer Korea Selatan Malah Mengebom Warganya Sendiri
Ada Pertandingan Indonesia...
Ada Pertandingan Indonesia Vs Bahrain di GBK, Transjakarta Operasikan 14 Koridor Selama 24 Jam
Papua Nugini Uji Coba...
Papua Nugini Uji Coba Blokir Facebook, Kenapa?
Rekomendasi
Puan Tegaskan DPR Belum...
Puan Tegaskan DPR Belum Terima Surpres RUU Polri
Its Family Time! Indonesia...
Its Family Time! Indonesia vs Bahrain di GTV: Saatnya Garuda Bangkit di Pertandingan Hidup dan Mati
LBH GP Ansor Perintahkan...
LBH GP Ansor Perintahkan Jajarannya Dampingi Mahasiswa Pedemo yang Ditahan Polisi
Berita Terkini
3 Negara Musuh Terbesar...
3 Negara Musuh Terbesar Israel, Salah Satunya Memiliki Senjata Nuklir
17 menit yang lalu
Bos Shin Bet Israel...
Bos Shin Bet Israel Yakin akan Berdirinya Negara Palestina
23 menit yang lalu
Profil Hamdan Ballal,...
Profil Hamdan Ballal, Sutradara Film Pemenang Oscar No Other Land Asal Palestina yang Ditangkap Militer Israel
1 jam yang lalu
5 Komandan Hamas yang...
5 Komandan Hamas yang Tewas di Tangan Israel, Salah Satunya Meninggal Bersama Keluarga di Kamp Pengungsian
2 jam yang lalu
Sangarnya Korupsi Miliader...
Sangarnya Korupsi Miliader Truong My Lan, dari Tilap Rp448 Triliun hingga Pencucian Uang Rp293,9 Triliun
2 jam yang lalu
Pasukan Israel Kepung...
Pasukan Israel Kepung 50.000 Warga Palestina di Rafah, Pengungsi yang Terluka Berdarah hingga Tewas
2 jam yang lalu
Infografis
5 Anggota NATO Terlemah...
5 Anggota NATO Terlemah di 2025, Ada Negara Paling Aman di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved