Daftar 140 Negara yang Mendukung Palestina jadi Negara Merdeka

Senin, 24 April 2023 - 17:01 WIB
loading...
Daftar 140 Negara yang...
Orang-orang mengikuti unjuk rasa untuk mendukung Palestina, di alun-alun Puerta del Sol, Madrid, Spanyol, 15 Mei 2021. Foto/REUTERS/Juan Medina
A A A
NEW YORK - Pengakuan internasional atas Negara Palestina telah menjadi tujuan Organisasi Pembebasan Palestina (PLO) sejak Deklarasi Kemerdekaan Palestina secara resmi mendirikan negara berdaulat de jure pada 15 November 1988.

Deklarasi kemerdekaan itu sendiri digelar di Aljazair pada pertemuan luar biasa di pengasingan oleh Dewan Nasional Palestina.

Deklarasi tersebut segera diakui berbagai negara, dan pada akhir tahun itu, negara Palestina yang diproklamasikan diakui oleh lebih dari 78 negara.

Kemudian pada 31 Juli 2019, 138 dari 193 negara anggota Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) dan dua negara non-anggota telah mengakuinya. Dengan demikian, total 140 negara mendukung kemerdekaan palestina. Adapun Israel diakui oleh 165 negara.

Palestina juga telah menjadi negara pengamat non-anggota Majelis Umum PBB sejak disahkannya resolusi Majelis Umum PBB 67/19 pada November 2012.

Berikut Ini Daftar Negara-negara yang Mendukung Palestina:


1. Aljazair

2. Bahrain

3. Irak

4. Kuwait

5. Libya
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1281 seconds (0.1#10.140)