Lewat Surat, Kartel Meksiko Minta Maaf Atas Tewasnya 2 Warga AS

Jum'at, 10 Maret 2023 - 08:19 WIB
loading...
A A A


Dilansir dari Insider, menurut FBI, sekelompok warga Amerika diketahui melakukan perjalanan ke Meksiko untuk menjalan prosedur medis sebelum ditembak dan dibawa oleh pria bersenjata. Penyelidik meyakini jika kartel narkoba salah mengira mereka sebagai penyelundup.

Anggota keluarga mengatakan kepada media bahwa sekelompok teman pergi ke Meksiko untuk salah satu dari mereka menjalani prosedur pengencangan perut. Kerabat telah mengidentifikasi mereka sebagai Zindell Brown, Latavia McGee, Eric James Williams, dan Shaeed Woodard.

Michelle Williams, istri Eric Williams, yang masih hidup, mengatakan dia tidak tahu suaminya sedang bepergian ke Meksiko, hanya saja dia pergi ke suatu tempat untuk membantu dua temannya.

Cheryl Orange, kolega dari salah korban, mengatakan dia tidak dapat melintasi perbatasan karena tidak memiliki kartu identitasnya dan tetap tinggal.

Jerry Wallace, sepupu Eric Williams, tidak menerima permintaan maaf dari kartel yang dituduh menculik orang Amerika dan menyerukan pemerintah Amerika dan Meksiko untuk mengatasi kekerasan kartel dengan lebih baik.

"Itu tidak akan mengubah apa pun tentang penderitaan yang kami alami," ujarnya.

(ian)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Tegang di Langit Indo-Pasifik,...
Tegang di Langit Indo-Pasifik, Jet Tempur China Kejar Pesawat AS Dekat Kapal Induk
Amerika Serikat Unjuk...
Amerika Serikat Unjuk Kekuatan Nuklir di Tengah Ketegangan Dunia
Langka, Houthi Tembakkan...
Langka, Houthi Tembakkan Rudal ke Israel Utara Meski AS Terus Gempur Yaman
Xi Jinping Tancap Gas,...
Xi Jinping Tancap Gas, Amerika Ketinggalan Jauh: Ini 4 Jurus Strategis China yang Bikin Waswas AS
Harvard dan Lebih dari...
Harvard dan Lebih dari 150 Universitas AS Gugat Pemerintahan Trump
Trump Buat Tawaran Terakhir...
Trump Buat Tawaran Terakhir untuk Akhiri Perang Ukraina
Kanada Ingin Gabung...
Kanada Ingin Gabung Uni Eropa, Balas Dendam terhadap Trump?
Jenazah Paus Disemayamkan...
Jenazah Paus Disemayamkan di Basilika Santo Petrus Sebelum Dimakamkan, Pemimpin Dunia Dijadwalkan Hadir
Apa Tujuan Rusia Menaruh...
Apa Tujuan Rusia Menaruh Jet Tempur di Biak Papua? Ini Analisis Lengkapnya
Rekomendasi
50 Contoh Soal Pilihan...
50 Contoh Soal Pilihan Ganda OSN IPS SD 2025 Lengkap Beserta Kunci Jawaban
Meghan Markle Kesal...
Meghan Markle Kesal Taylor Swift, hingga Beyonce Tolak Tampil di Podcastnya
Modus Salurkan Kredit...
Modus Salurkan Kredit Fiktif, Pegawai BUMDes di Kulonprogo Korupsi Rp1,058 Miliar
Berita Terkini
26 Turis Hindu Dibantai...
26 Turis Hindu Dibantai di 'Mini Swiss' Kashmir, Ini Reaksi Dunia
17 menit yang lalu
Tegang di Langit Indo-Pasifik,...
Tegang di Langit Indo-Pasifik, Jet Tempur China Kejar Pesawat AS Dekat Kapal Induk
1 jam yang lalu
Pria Ini Ngebut dengan...
Pria Ini Ngebut dengan Tesla dan Tabrak Mati 3 Orang Sekeluarga, lalu Tertawa
1 jam yang lalu
Amerika Serikat Unjuk...
Amerika Serikat Unjuk Kekuatan Nuklir di Tengah Ketegangan Dunia
2 jam yang lalu
Langka, Houthi Tembakkan...
Langka, Houthi Tembakkan Rudal ke Israel Utara Meski AS Terus Gempur Yaman
2 jam yang lalu
Xi Jinping Tancap Gas,...
Xi Jinping Tancap Gas, Amerika Ketinggalan Jauh: Ini 4 Jurus Strategis China yang Bikin Waswas AS
2 jam yang lalu
Infografis
Bukan Indonesia, Trump...
Bukan Indonesia, Trump Minta Pindahkan Warga Gaza ke Negara ini
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved