Gempa Kembali Guncang Turki, 1 Orang Tewas dan 69 Warga Terluka

Senin, 27 Februari 2023 - 20:20 WIB
loading...
Gempa Kembali Guncang...
Tim penyelamat mencari korban di bawah reruntuhan setelah gempa bumi di Diyarbakir, Turki, 6 Februari 2023. Foto/REUTERS/Sertac Kayar
A A A
ANKARA - Satu orang tewas dan 69 warga lainnya dirawat di rumah sakit dengan berbagai cedera saat gempa berkekuatan 5,6 skala Richter (SR) melanda Turki timur pada Senin (27/2/2023).

Ketua Presidensi Manajemen Bencana dan Darurat (AFAD) Yunus Sezer mengumumkan pusat gempa terletak di kedalaman 6,9 km di Yesilyurt, kota dan distrik di provinsi Malatya.

Menteri Pendidikan Nasional Turki Mahmut Ozer mengatakan 22 bangunan runtuh akibat gempa tersebut. AFAD mengirimkan tim penyelamat ke daerah tersebut.

Turki dilanda dua gempa kuat pada 6 Februari, menewaskan lebih dari 44.000 orang dan menghancurkan ratusan ribu rumah.



Hampir dua juta orang telah ditawari tempat berlindung sementara di dalam dan di luar zona bencana, menurut otoritas penanggulangan bencana AFAD.

Manajer Umum AFAD Orhan Tatar mengatakan pada Sabtu bahwa lebih dari 9.500 gempa susulan telah dirasakan di wilayah tersebut sejak gempa awal.

Tremor berkekuatan hingga enam skala Richter tercatat setiap tiga menit dan diperkirakan akan berlanjut setidaknya selama dua tahun.



Gempa 6 Februari di Turki juga mempengaruhi negara tetangga Suriah, di mana bangunan runtuh, menjebak ribuan orang di bawah reruntuhan.

Kementerian Kesehatan Suriah mengatakan korban tewas terakhir akibat gempa di bagian yang dikuasai pemerintah negara itu telah mencapai 1.410 orang.

Namun perkiraan PBB menyebutkan jumlah total kematian di negara itu mencapai 8.500 jiwa. Tidak jelas apakah gempa hari Senin juga dirasakan di Suriah.
(sya)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Alasan Presiden Erdogan...
5 Alasan Presiden Erdogan Sebut Masjid Al Aqsa sebagai Garis Merah bagi Turki
189 Aktivis Diadili...
189 Aktivis Diadili di Turki karena Menentang Erdogan
Turki Hancurkan Terowongan...
Turki Hancurkan Terowongan 121 Km di Suriah Utara sejak Januari
3 Fakta Arab Saudi Bakal...
3 Fakta Arab Saudi Bakal Lunasi Semua Utang Suriah ke Bank Dunia
Israel dan Turki Kerap...
Israel dan Turki Kerap Bersitegang dalam Isu Gaza, tapi untuk Suriah, Mereka Mesra dan Kompak
Indonesia Ingin Gabung...
Indonesia Ingin Gabung Proyek KAAN, Jet Tempur Generasi Ke-5 Turki
Siapa Saja Negara NATO...
Siapa Saja Negara NATO yang Halangi Kemenangan Israel dari Palestina?
Korea Utara Luncurkan...
Korea Utara Luncurkan Kapal Perang Perusak Berbobot 5 Ribu Ton
3 Negara yang Tidak...
3 Negara yang Tidak Hadir di Pemakaman Paus Fransiskus
Rekomendasi
Menakar Tuntutan Purnawirawan...
Menakar Tuntutan Purnawirawan TNI terhadap Gibran
Chris Eubank Jr Kalahkan...
Chris Eubank Jr Kalahkan Conor Benn, Akhiri Perseteruan Keluarga
Perusahaan AS Tetap...
Perusahaan AS Tetap Ekspansi di Tengah Kebijakan Efisiensi Pemerintah
Berita Terkini
Jenderal Tertinggi Rusia...
Jenderal Tertinggi Rusia Puji Kepahlawanan Militer Korut setelah Rebut Kembali Kursk dari Ukraina
34 menit yang lalu
Upacara Pemakaman Paus...
Upacara Pemakaman Paus Fransiskus Paling Sederhana Dibandingkan Pendahulunya
1 jam yang lalu
85 Persen Insiatif Visi...
85 Persen Insiatif Visi 2030 Sudah Tercapai, Akankah Citra Saudi Berubah?
3 jam yang lalu
Putin dan Netanyahu...
Putin dan Netanyahu Absen di Pemakaman Paus Fransiskus, Beijing Tetap Bungkam, Kenapa?
4 jam yang lalu
Darah Akan Banyak Mengalir,...
Darah Akan Banyak Mengalir, Pakistan Siapkan Skenario Kejutan jika Perang dengan India
5 jam yang lalu
Putin Klaim Rusia Rebut...
Putin Klaim Rusia Rebut Kembali Kursk dari Tentara Ukraina
8 jam yang lalu
Infografis
Lebih dari 1 Juta Tentara...
Lebih dari 1 Juta Tentara Ukraina Tewas dan Terluka
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved