7 Bantuan Senjata Militer untuk Ukraina, Ada Tank M1 Abrams dan Leopard 2

Jum'at, 27 Januari 2023 - 20:40 WIB
loading...
7 Bantuan Senjata Militer...
7 Bantuan Senjata Militer untuk Ukraina, Ada Tank M1 Abrams dan Leopard 2. FOTO/Reuters
A A A
JAKARTA - Ukraina telah banyak mendapat bantuan senjata militer dari berbagai negara sejak konfliknya dengan Rusia berkecamuk. Bantuan itu terutama diberikan oleh negara-negara Barat.

Hampir setahun pasca invasi Rusia ke Ukraina, saat ini Kiev tetap bisa bertahan. Dari sekian faktor, salah satu yang cukup berpengaruh adalah berbagai bantuan senjata yang diberikan negara-negara lain.

Seperti yang diketahui, negara-negara dunia tak hanya mendukung Ukraina dengan memberi sanksi kepada Rusia. Dalam hal ini, mereka juga turut memberikan bantuan berupa senjata militer. Berikut sejumlah senjata militer untuk Ukraina dari berbagai negara.



1. Stryker
Stryker merupakan salah satu kendaraan lapis baja asal Amerika Serikat. Mengutip laman New York Times, Jumat (27/1/2023), sekitar 90 Stryker akan turut dikirim ke Ukraina bersama sejumlah senjata lain sebagai bagian dari bantuan paket senjata senilai USD2,5 miliar.

Sebagai salah kendaraan lapis baja andalan AS, Stryker memiliki sekitar 18 varian yang berbeda. Beberapa di antaranya berfungsi untuk mengangkut tentara infanteri masuk dan keluar pertempuran, sementara yang lain bisa digunakan juga guna membawa senjata sejenis mortir 120mm.

Dalam sejarahnya, Stryker pertama kali terjun saat pertempuran di Irak tahun 2003. Dengan kecepatan yang diperkirakan bisa mencapai 60 mil per jam, kendaraan lapis baja ini diketahui lebih ringan dari Bradley.

2. Bradley
Berikutnya ada Bradley. Sama seperti Stryker, kendaraan lapis baja milik AS ini juga turut dikirim ke Ukraina. Mengutip laman Insider, kendaraan tempur ini mampu mengangkut pasukan di medan perang dan mendukung serangan melalui tembakan.

Pada sejarahnya, Bradley dikembangkan oleh BAE Systems dan sudah beroperasi sejak awal 1980-an. Kendaraan tempur ini memiliki jangkauan operasional hingga 300 mil dan punya kecepatan lebih dari 40 mil per jam.

Biasanya, Bradley kerap dianggap sebagai tank. Namun, para pakar militer dalam hal ini meluruskan bahwa kendaraan tempur ini lebih tepat disebut “penghancur tank” karena memiliki kemampuan menembak.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
3 Fakta Kabar Perceraian...
3 Fakta Kabar Perceraian Barack Obama dan Michelle yang Mengejutkan, Benarkah Pisah?
Sentil China, Jenderal...
Sentil China, Jenderal AS Nyatakan Siap Melawan Agresi Asia
Ukraina: Rusia Melanggar...
Ukraina: Rusia Melanggar Gencatan Senjata Paskah Hampir 3.000 Kali
Intelijen Amerika: Serangan...
Intelijen Amerika: Serangan Militer AS Sudah Tewaskan 500 Milisi Houthi
Putin Tiba-tiba Bersedia...
Putin Tiba-tiba Bersedia Berunding dengan Ukraina, Ada Apa?
Mengganti Senjata Nuklir...
Mengganti Senjata Nuklir AS Jadi Tantangan Rumit bagi Eropa
Horor, Pesawat Delta...
Horor, Pesawat Delta Air Lines Pembawa 282 Penumpang Terbakar di AS
Nubuat Abad Ke-12 Ramalkan...
Nubuat Abad Ke-12 Ramalkan Pengganti Paus Fransiskus dan Datangnya Hari Kiamat
Terungkap! Menhan AS...
Terungkap! Menhan AS Hegseth Bagikan Informasi Rahasia Serang Yaman ke Istri dan Kakak
Rekomendasi
Resmi di Bawah OJK,...
Resmi di Bawah OJK, Valbury Komitmen Tingkatkan Layanan Nasabah
Bukan Selingkuh, Paula...
Bukan Selingkuh, Paula Verhoeven Ungkap Kronologi Sebenarnya di Balik Tuduhan Baim Wong
Perkuat Literasi JKN,...
Perkuat Literasi JKN, BPJS Kesehatan Gandeng Kalangan Akademisi
Berita Terkini
Mesir Kutuk Seruan Pemukim...
Mesir Kutuk Seruan Pemukim Israel untuk Mengebom Masjid Al-Aqsa dan Bangun Kuil Yahudi
22 menit yang lalu
Kata-kata Wasiat Paus...
Kata-kata Wasiat Paus Fransiskus tentang Gaza dan Genosida oleh Israel
1 jam yang lalu
3 Fakta Kabar Perceraian...
3 Fakta Kabar Perceraian Barack Obama dan Michelle yang Mengejutkan, Benarkah Pisah?
1 jam yang lalu
Apa yang Terjadi setelah...
Apa yang Terjadi setelah Seorang Paus Meninggal?
2 jam yang lalu
Sentil China, Jenderal...
Sentil China, Jenderal AS Nyatakan Siap Melawan Agresi Asia
4 jam yang lalu
Ukraina: Rusia Melanggar...
Ukraina: Rusia Melanggar Gencatan Senjata Paskah Hampir 3.000 Kali
5 jam yang lalu
Infografis
3 Senjata Rusia yang...
3 Senjata Rusia yang Paling Ditakuti oleh Militer Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved