Korea Utara Peringati Hari Lahir Pendiri Negara Tanpa Parade Militer
Minggu, 17 April 2022 - 11:15 WIB
Uji coba itu adalah puncak dari serangkaian peluncuran yang memecahkan rekor tahun ini dan menandai diakhirinya moratorium uji coba jarak jauh dan nuklir yang dipaksakan sendiri.
“Tidak adanya aktivitas militer pada hari libur tidak mewakili pergeseran dari pembangunan militer Korea Utara," kata Leif-Eric Easley, profesor studi internasional di Ewha Womans University di Seoul.
Menurut Easley, rezim Jong-un membutuhkan lebih banyak sumber kebanggaan dan legitimasi nasional daripada parade militer. "Jadi, peringatan publik di sekitar ulang tahun pendirinya mencoba menggambarkan ekonomi yang tidak hanya tangguh tetapi juga tumbuh," lanjutnya.
Meski demikian, pejabat Korsel mengatakan, Pyongyang masih bisa menggelar parade militer atau melakukan uji coba senjata pada atau sekitar 25 April, saat hari peringatan berdirinya Tentara Rakyat Korea.
“Tidak adanya aktivitas militer pada hari libur tidak mewakili pergeseran dari pembangunan militer Korea Utara," kata Leif-Eric Easley, profesor studi internasional di Ewha Womans University di Seoul.
Menurut Easley, rezim Jong-un membutuhkan lebih banyak sumber kebanggaan dan legitimasi nasional daripada parade militer. "Jadi, peringatan publik di sekitar ulang tahun pendirinya mencoba menggambarkan ekonomi yang tidak hanya tangguh tetapi juga tumbuh," lanjutnya.
Meski demikian, pejabat Korsel mengatakan, Pyongyang masih bisa menggelar parade militer atau melakukan uji coba senjata pada atau sekitar 25 April, saat hari peringatan berdirinya Tentara Rakyat Korea.
(esn)
tulis komentar anda