Perawat AS Disuntik Vaksin Pfizer, 8 Hari Kemudian Malah Positif COVID-19

Kamis, 31 Desember 2020 - 07:15 WIB
“Kami tahu dari uji klinis vaksin bahwa dibutuhkan sekitar 10 hingga 14 hari bagi Anda untuk mulai mengembangkan perlindungan dari vaksin,” kata Ramers, yang dilansir news.com.au, Kamis (31/12/2020).

Dokter itu menambahkan dia mengetahui kasus lain dari petugas kesehatan yang terinfeksi sekitar waktu mereka menerima vaksin.

"Dosis pertama yang kami pikir memberi Anda sekitar 50 persen, dan Anda membutuhkan dosis kedua itu untuk mencapai 95 persen," kata Ramers.

Matthew mengatakan gejalanya telah membaik dan dia merasa lebih baik.
(min)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More