Rusia Serang Ukraina saat Natal, Zelensky Sebut Putin Tak Manusiawi

Kamis, 26 Desember 2024 - 08:18 WIB
Inggris juga mengutuk serangan tersebut.

“Saya memberikan penghormatan kepada ketahanan rakyat Ukraina, dan kepemimpinan Presiden Zelensky, dalam menghadapi serangan pesawat nirawak dan rudal lebih lanjut dari mesin perang Putin yang berdarah dan brutal, tanpa henti, bahkan saat Natal,” kata Perdana Menteri Inggris Keir Starmer.

“Saat kita memasuki tahun baru, tetap penting bagi kita untuk menggandakan tekad kita untuk menempatkan Ukraina pada posisi sekuat mungkin guna mengakhiri agresi ilegal Rusia,” paparnya.

“Putin telah memilih Hari Natal untuk menyerang warga sipil tak berdosa di Ukraina. Zelensky benar, ini tidak manusiawi,” kata Menteri Luar Negeri Inggris David Lammy.

“Pikiran kami bersama rakyat Ukraina. Kami akan berdiri bersama mereka pada hari ini,” imbuh dia.
(mas)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More